09.05.2014 Views

JIS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

isnis<br />

Tiket elektronik kereta<br />

komuter pun bisa diisi lewat<br />

ponsel. Petugas kereta api<br />

memperlihatkan tiket dan<br />

aplikasi isi ulangnya.<br />

Wahyu Putro A/ANTARA FOTO<br />

Axiata, Yessie D. Yosetya, mengatakan, “Kami<br />

optimistis dalam waktu 5 tahun mendapatkan<br />

nilai tambah dari sini.”<br />

Jumlah yang relatif kecil juga diungkapkan<br />

oleh Telkomsel. Adita mengatakan layanan bicara<br />

masih menyumbang 51 persen pendapatan<br />

dan SMS memberi 21 persen pendapatan. “(28<br />

persen) sisanya lain-lain, di antaranya digital<br />

service, seperti e-banking dan T-Cash,” katanya.<br />

Ia memasang target tahun depan porsi<br />

pendapatan di luar layanan suara dan data itu<br />

meningkat menjadi 30 persen. Karena itu, mereka<br />

mesti menambah jumlah pengguna layanan<br />

e-money dan digital mereka, yang masih di<br />

bawah 10 juta orang.<br />

Telkomsel memang cukup agresif menggali<br />

pendapatan di luar bisnis utama mereka.<br />

Mereka membagi layanannya menjadi tiga.<br />

Pertama sektor gaya hidup, yang membuat<br />

Telkomsel mendapat pendapatan jika ada<br />

yang mengunduh musik atau berlangganan<br />

nada dering. “Ini masuk layanan digital gaya<br />

hidup,” ucapnya.<br />

Telkomsel juga mulai agresif di bidang periklanan.<br />

Saat berada di mal, misalnya, pelanggan<br />

akan mendapatkan iklan dari rumah makan<br />

yang ada di lokasi itu. “Jadi mal-mal sekarang<br />

tidak perlu lagi banyak memasang iklan di dinding<br />

gedung atau banner di dekat pintu masuk<br />

gedung,” ucapnya.<br />

Layanan lain adalah pembayaran dan perbankan.<br />

Layanan ini mulai T-Cash, SMS banking,<br />

sampai layanan M-Pos.<br />

Di XL, layanan ini diberi cap XL Tunai. Dalam<br />

Majalah detik 5 - 11 Mei 2014

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!