25.10.2014 Views

jurnal - KPPU

jurnal - KPPU

jurnal - KPPU

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Bentuk Lembaga yang Efektif dalam Perspektif Internasional<br />

Bab IV<br />

KESIMPULAN DAN SARAN<br />

A. KESIMPULAN<br />

1. Pada dasarnya lembaga persaingan di dunia menghadapi permaslaahan<br />

yang sama, antara lain karena sifat pekerjaan yang unik, mereka perlu<br />

memperoleh dan mempertahankan stafnya; evaluasi atas manfaat<br />

kegiatannya sulit dan kompleks untuk dilakukan; stakeholder yang<br />

sangat luas; dan kesulitan dalam berkoordinasi dengan pemerintah untuk<br />

mempengaruhi kebijakannya.<br />

2. Kesuksesan suatu lembaga persaingan akan selalu ditentukan oleh dua<br />

hal utama, yaitu PRIORITAS dan STRATEGI. Kedua hal ini merupakan<br />

persyaratan utama yang wajib dimiliki dalam mewujudkan suatu lembaga<br />

yang efektif, baik dimata nasional maupun internasional. Prioritas dan<br />

strategi yang dimiliki bukanlah prioritas dan strategi yang abstrak, namun<br />

lebih kepada prioritas dan strategi yang aplikatif. Prioritas dan strategi<br />

ini disusun berdasarkan sumber daya yang dimiliki dan telah melalui<br />

pembahasan dengan stakeholder terkait.<br />

3. Suatu pimpinan lembaga persaingan harus mampu menjelaskan prioritas<br />

yang dimiliki hanya dalam waktu kurang satu menit. Ini menunjukkan<br />

bahwa prioritas suatu lembaga harus terpatri tajam dalam pola pemikiran<br />

pimpinan lembaga persaingan. Kelembagaan internal yang baik, disertai<br />

dengan komunikasi dan advokasi yang tepat, serta evaluasi yang kontinyu,<br />

merupakan syarat utama yang harus dimiliki lembaga persaingan. Sumber<br />

daya (manusia dan uang) mungkin menjadi masalah, namun disanalah<br />

fungsi prioritas mengambil tempat.<br />

4. Jika ingin menjadi pimpinan di ASEAN atau South-to-South Cooperation,<br />

Indonesia harus mampu membentuk lembaga persaingannya berstandar<br />

internasional yang sejajar dengan lembaga persaingan di negara maju.<br />

Upaya untuk mencapainya dibutuhkan pengorbanan guna melakukan<br />

perubahan. Lembaga harus mampu menentukan kemana sumber daya<br />

yang dimiliki harus dialokasikan dalam meningkatkan efektifitas lembaga.<br />

224<br />

JURNAL PERSAINGAN USAHA • Edisi 5 - Tahun 2011

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!