03.04.2013 Views

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

dengan demikian laki-laki menjadi pemilik perempuan dengan cara<br />

memanfaatkannya, yaitu merusaknya. De Beauvoir (2003:113) menyatakan<br />

bahwa mitos mengatakan bahwa laki-laki punya hubungan dengan alam, ia adalah<br />

penyebab diturunkannya hewan dan tumbuhan; ia sadar bahwa ia ada hanya<br />

selama ia hidup. Namun seiring datangnya zaman patrilineal, di mata laki-laki<br />

kehidupan menjadi aspek ganda; ia adalah kesadaran, kehendak, transendensi, ia<br />

adalah roh, dan ia adalah pasivitas, materi, imanensi, ia adalah dagingnya. Karena<br />

itulah laki-laki akan selalu menjadi yang superior.<br />

2.5. Penulis dan masa penciptaan puisi<br />

Puisi yang berjudul portrait d’une femme ini diciptakan pada tahun 1912<br />

oleh Ezra Weston Loomis Pound atau lebih terkenal dengan Ezra Pound. Ezra<br />

Pound adalah seorang penyair imigran Amerika. Ia juga seorang kritikus dan<br />

intelektual yang menggawangi pergerakan pada pertengahan awal abad 20. Ia<br />

bahkan dipandang sebagai promotor estetika modern pada puisi. Karya-karyanya<br />

banyak sekali menghiasai ensiklopedia. Karya-karyanya yang sangat terkenal<br />

adalah The Cantos, Portrait d’une femme, dan Personae (The Norton Anthology<br />

of American Literature Vol 2: 1202). Ezra juga terkenal dengan aliran barunya<br />

yaitu imagism, sebuah aliran baru dalam puisi yang cenderung mendeskripsikan<br />

obyek atau situasi kemudian menjeneralisirnya. Dengan kata lain aliran ini<br />

mencoba menghadirkan objek secara langsung.<br />

Pound first campaigned for” imagism”, a name he coined for a new kind of<br />

poetry. Rather than describing something-an object or situation- and then<br />

generalizing about it, the imagist poet attempted to present the object

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!