03.04.2013 Views

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SOSOK WANITA DALAM PUISI - Undip

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

derajat seseorang. Jika kemampuan berfikir seseorang rendah, maka kualitas<br />

personal yang bersangkutan juga rendah. Sebaliknya, kemampuan berfikir yang<br />

bagus akan meningatkan kualitas dan derajat seseorang.<br />

Penggunaan kata ‘average’ dan ‘less’ pada kalimat di atas dimaksudkan<br />

sebagai garis demarkasi. ‘average’ merupakan titik maksimal sehingga titik<br />

lainnya tentu berada di bawahnya. Inilah gambaran nyata tentang pemikiran<br />

wanita. Sebagus-bagusnya pemikiran mereka, hanyalah menyentuh wilayah rata-<br />

rata, sedangkan yang lainnya tentu berada di bawahnya. Dengan penggambaran<br />

ini bisa dibayangkan seperti apa kualitas wanita, yang diperparah bahwa kondisi<br />

tersebut tidak juga kunjung membaik, selalu berulang dari masa ke masa.<br />

Tidak adanya kemauan wanita untuk berubah bahkan membuat pengarang<br />

geram dengan menyindir wanita sebagai orang yang sabar. Tentu saja sabar<br />

dalam hal ini bukanlah sabar yang mempunyai konotasi positif. Sabar dalam<br />

kalimat ini lebih berarti pasif yang sudah keterlaluan. ‘Oh, you are patient, I have<br />

seen you sit’. Jika dipahami melalui perasaan terdalam wanita, kalimat dalam<br />

baris ini merupakan sindiran yang sangat tajam terhadap wanita. Dengan kondisi<br />

yang sudah terpuruk, ternyata wanita masih ‘bersabar’ dan hanya duduk, tanpa<br />

melakukan apapun untuk mengubah keadaan.<br />

Di sisi lain, kesabaran yang dilakukan dengan hanya duduk santai<br />

merupakan kebiasaan wanita yang hanya menunggu kehadiran pria yang akan<br />

memberinya kepuasan materi. Hanya dengan duduk santai maka wanita sudah<br />

dapat memenuhi segala keinginannya. Akibatnya wanita-wanita ini merasa

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!