12.07.2015 Views

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PENDAHULUAN PERSIAPANPELAKSANAANHARI-1PELAKSANAANHARI-2PELAKSANAANHARI-3Tataletak, peralatan, dan ruang pelatihan<strong>Modul</strong> <strong>Pelatihan</strong> <strong>bagi</strong> <strong>Fasilitator</strong> <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong> (<strong>FaTmi</strong>)Hal yang tidak kalah penting yang perlu dipersiapkan dengan baik adalah menyangkut tataletak, peralatandan ruang pelatihan. Beberapa saran yang dapat dilakukan oleh penyelenggara pelatihan dalam menataruang belajar sebagai berikut;• Satu ruang belajar dapat menampung peserta antara 20-25 peserta dan leluasa untuk bergerak danbelajar dengan nyaman, pastikan bahwa ruangan masih luas untuk penempatan peralatan dankemungkinan adanya kerja kelompok dalam ruangan• Gunakan penataan kursi tanpa meja model U-shape atau bentuk tapal kuda, dengan model seperti inipandangan antara peserta yang satu dengan lainnya serta antara fasilitator dan peserta menjadisama dan tidak terhalang; tanpa meja dimaksudkan untuk memudahkan pergerakan bila pesertadiminta untuk membentuk kelompok kerja dan kegiatan “energizer” lainnya• Di dalam ruangan tersedia penerangan (listrik) yang cukup, tidak ada tiang penyangga yang bisamengganggu pemandangan ke sentral ruangan, tidak bergema, tidak silau oleh sinar matahari atauruangan dapat diatur pencahayaannya (gelap terang) terutama untuk penayangan film, video danLCD.• Daftar periksa dapat digunakan untuk memudahkan dalam mengontrol kebutuhan dan perlengkapanyang harus disediakan dalam satu ruang pelatihan• 2 papan flipchart perlu dipersiapkan di <strong>bagi</strong>an depan ruangan. Papan pertama berisi flipchart materidan instruksi kerja. Sedang papan flipchart lain diisi dengan kertas flipchart (plano) kosong untukkegiatan diskusi dan kerja kelompok. Akan lebih baik bila terdapat papan flipchart lebih dari 2 untukdapat digunakan oleh tiap kelompok pada saat berdiskusi• Penggunaan microphone atau wireless disarankan hanya untuk pemutaran film, sedang selamapelatihan disarankan tidak menggunakannya.• Ruangan yang digunakan untuk pelatihan tidak mendapat gangguan suara dari ruangan di sekitarnya.Perhatikan potensi suara yang ‘tembus’ jika ruangan dibatasi oleh sekat semi permanen.PELAKSANAANHARI-4PELAKSANAANHARI-5KEGIATAN SETELAHPELATIHAN16

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!