12.07.2015 Views

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Modul</strong> <strong>Pelatihan</strong> <strong>bagi</strong> <strong>Fasilitator</strong> <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong> (<strong>FaTmi</strong>) Pada salah satu kartu yang menjelaskan pelatih (‘kurikulum memberikan perhatian terhadap kebutuhan peserta’),maksudnya adalah kebutuhan metodologi pembelajaran. Hal ini penting diperhatikan oleh pelatih, karena tujuanpelatihan adalah peningkatan keahlian/kompetensi, oleh karenanya keefektifan peserta untuk menyerap danmeningkatkan keahlian menjadi fokus utama.Sesi 5. Konsep Kesiapsiagaan <strong>Tsunami</strong> terpusat pada masyarakatTujuan: Peserta memahami:1. Memahami empat unsur sistem peringatan dini2. Seperti apa pendekatan berjenjang untuk membangun kesiapsiagaan tsunami3. Mengapa peserta pelatihan <strong>FaTmi</strong> harus memahami iniTopik: Konsep risiko bencana dan empanMaterial: 1. MP 12. Empat Unsur Sistem Peringatan Dini yang Terpusat pada Masyarakat2. Banner pendekatan berjenjang3. FC kosong (terminologi)4. FC 13. Formula Risiko Bencana5. Banner 3 Langkah <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong>Waktu: 30 menitMetodologi:CaraMelakukan:Ceramah dan pembahasan dalam pleno1. Pelatih memulai sesi dengan menanyakan kepada peserta apa yang mereka ketahuitentang bencana? Apa saja kegiatan-kegiatan saat atau setelah bencana terjadi?Buat daftarnya dalam kertas flipchart kosong.2. Kemudian lakukan brainstrorming tentang konsep dasar bencana: apa itubahaya/ancaman, kerentanan, kapasitas, risiko, bencana dan musibah. Pastikanpeserta paham dan bisa membedakan bencana dan musibah.3. Lanjutkan diskusi tentang unsur-unsur risiko bencana. Faktor apa saja yangmempengaruhi tinggi rendahnya risiko bencana, Tulis kata kunci dalam kertasflipchart kosong (lihat contoh pada FC 13). Risiko dapat diturunkan bila kerentananditurunkan melalui kegiatan mitigasi atau kapasitas dapat ditingkatkan.Oleh karenafaktor potensi bahaya merupakan faktor alam, diperlukan upaya yang besar untukmengurangi sedikit saja potensi bahaya. Faktor potensi bahaya dianggap konstan.4. Setelah mengikuti diskusi tentang bagaimana kita dapat menurunkan kerentanan danmeningkatkan kapasitas, siklus dan elemen Penanganan Bencana, Empat UnsurSistem Peringatan Dini yang Terpusat pada Masyarakat (MP12) disampaikan.5. Terkait dengan “Prosedur” pada level merah di Diagram Berjenjang, jelaskan tentangdibuatnya materi edukasi publik 3 Langkah <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong> dari BMKG. Tunjukkandisplay 3 Langkah <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong>, sampaikan bahwa masih-masing langkah akandidiskusikan secara spesifik, karena <strong>FaTmi</strong> nantinya akan melatih KaTsumi untukmenguasai materi ini.6. Catat istilah-istilah seputar tsunami di flipchart7. Diskusikan/lakukan tanya jawab tentang topik yang diberikan dikaitkan dengankondisi di daerah yang bersangkutanPENDAHULUAN PERSIAPANPELAKSANAANHARI-1PELAKSANAANHARI-2PELAKSANAANHARI-3PELAKSANAANHARI-4PELAKSANAANHARI-5KEGIATAN SETELAHPELATIHAN59

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!