12.07.2015 Views

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

Modul Pelatihan bagi Fasilitator Tanggap Tsunami (FaTmi) - GITEWS

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Modul</strong> <strong>Pelatihan</strong> <strong>bagi</strong> <strong>Fasilitator</strong> <strong>Tanggap</strong> <strong>Tsunami</strong> (<strong>FaTmi</strong>)karena fokus pada persiapan substansi teknis. Materi ini memberikan ulasanprinsip-prinsip yang perlu dijaga dalam menyampaikan pesan. Hal pertamayang menjadi fokus adalah kenyamanan fasiltator. Dengan kenyamanan,kepercayaan diri dan penguasaan ’floor’ akan sangat mendukung prosespenyampaian substansi.3. Untuk memberikan gambaran peran mereka sebagai fasilitator, bukansebagai pelatih atau pengajar, perlu disampaikan juga prinsip-prinsip dasaryang membedakan fasilitator dengan pelatih atau guru.PENDAHULUAN PERSIAPANMP 9. Prinsip Pembelajaran Orang DewasaPELAKSANAANHARI-1PELAKSANAANHARI-2Orang dewasa biasanya merasa cemas bila ada dalam suatu kelompok yangakan membuat mereka terlihat lemah. Oleh karena itu sangatlah penting untukmemperhatikan dan mempertimbangkan kebutuhan peserta dalam merancangmetodologi diskusi/pelatihan/lokakarya. Metodologi didesain agar menyediakanpeluang dan memberikan waktu <strong>bagi</strong> orang-orang membangun kepercayaan dirimereka sendiri dalam kelompok dan menciptakan suasana agar peserta (orangdewasa) merasa cukup aman untuk mengajukan pertanyaan dan yakin bahwamereka akan dihormati. Yang juga perlu diingat adalah jangan meminta oranguntuk mengambil resiko terlalu awal (misal untuk peserta pemalu di’paksa’ bicarabanyak atau terlibat dalam permainan peran di awal pelatihan) kecuali merekasudah saling mengenal dengan baik.PELAKSANAANHARI-3PELAKSANAANHARI-4PELAKSANAANHARI-5KEGIATAN SETELAHPELATIHAN57

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!