09.12.2012 Views

Jurnal Pengkajian Koperasi dan UKM - Smecda

Jurnal Pengkajian Koperasi dan UKM - Smecda

Jurnal Pengkajian Koperasi dan UKM - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

ANALISIS KEBUTUHAN PERALATAN DI SENTRA GERABAH<br />

(Riana Panggabean)<br />

V. KESIMPULAN DAN SARAN<br />

Berdasarkan hasil analisis di atas dapat ditarik kesimpulan <strong>dan</strong> saran<br />

sebagai berikut: <strong>UKM</strong> <strong>dan</strong> pengrajin gerabah sebagian besar masih menggunakan<br />

teknologi sederhana. Jenis kebutuhan peralatan/teknologi pengrajin gerabah dapat<br />

dikelompokkan pada tiga jenis yaitu jenis peralatan/teknologi untuk pengolahan<br />

bahan baku, pencetakan, pembentukan <strong>dan</strong> pemasaran.<br />

Untuk mengoptimalkan peralatan/teknologi yang diperlukan <strong>UKM</strong> <strong>dan</strong><br />

Pengrajin diperlukan pendidikan <strong>dan</strong> modal. Ada keinginan pengrajin/<strong>UKM</strong> untuk<br />

memiliki teknologi modern namun para <strong>UKM</strong> <strong>dan</strong> pengrajin belum mampu untuk<br />

membeli. Karena pada umumnya pengrajin tidak memiliki kemampuan modal. Oleh<br />

sebab itu diperlukan bantuan modal untuk membeli <strong>dan</strong> mengoperasionalkan jenis<br />

teknologi sesuai permintaan.<br />

Selain pendidikan mengoperasionalkan peralatan/teknologi diperlukan<br />

pendidikan bahasa Inggris bagi <strong>UKM</strong> <strong>dan</strong> Pengrajin agar mampu melayani pembeli<br />

luar negeri.<br />

DAFTAR PUSTAKA<br />

Anonimus. 2010. Kamus Ilmiah Teknologi Pembuatan Keramik. Kamus Ilmiah.<br />

com/ Teknologi. Teknologi Pembuatan Keramik.<br />

................ 1988. Peranan Pembangunan Pertanian dalam Perluasan Kesempatan<br />

Kerja <strong>dan</strong> Meningkatkan Pendapatan Petani. Prosiding Seminar Sehari<br />

YPPTI. Bogor, 18 Juni 1988.<br />

Binswanger, Hans P, Vernon W, <strong>dan</strong> Ruttan. 1978. Induced Inovation Technology,<br />

Institution and Development. Baltimore, Johns Hopkins University Press.<br />

Faisal Kasrino. 1983. Prospek Pembangunan Ekonomi Pedesaan Indonesia. Yayasan<br />

Obor Indonesia.<br />

Linrawati, 2010. Makalah Pengembangan <strong>UKM</strong> di Sentra Gerabah Desa<br />

Banyumulek.<br />

Malayu Nasution. 2006. Manajemen Dasar, Pengertian <strong>dan</strong> Masalah. Bumi<br />

Aksara.<br />

M.Echols, John <strong>dan</strong> Hasan Shadly. 2005. Kamus Inggris Indonesia. PT Gramedia.<br />

Jakarta.<br />

Mubyarto. 1985. Peluang Kerja <strong>dan</strong> Berusaha di Pedesaan. BPFE untuk P3PK<br />

Yogyakarta.<br />

157

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!