01.06.2013 Views

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Grafik 6<br />

grafik perkara putus per bulan sepanjang tahun <strong>2011</strong><br />

b. Penyelesaian Perkara<br />

Pada tahun <strong>2011</strong> <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> menerima perkara sebanyak<br />

12.990 perkara dan mengirim kembali perkara ke pengadilan pengaju<br />

sebanyak 15.223 perkara. Sehingga rasio penyelesaian perkara pada<br />

tahun <strong>2011</strong> berada di level 117,19 %. Jumlah perkara yang dikirim dan<br />

nilai rasio penyelesaian perkara di tahun <strong>2011</strong> ini merupakan capaian<br />

tertinggi dalam lima tahun terakhir.<br />

Jumlah perkara yang dikirim pada tahun <strong>2011</strong> ini , mengalami kenaikan<br />

4,16 % dari jumlah pengiriman tahun <strong>2011</strong> yang berjumlah 14.662.<br />

Demikian pula rasio penyelesaian perkara tahun <strong>2011</strong> mengalami<br />

kenaikan sebanyak 8,42 %.<br />

Dalam lima tahun terakhir, jumlah penyelesaian perkara di <strong>Mahkamah</strong><br />

<strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> menunjukkan trend yang terus-menerus meningkat. Kondisi<br />

ini antara lain dipicu oleh adanya kebijakan kewajiban penyertaan<br />

dokumen elektronik bagi setiap pengajuan upaya hukum kasasi dan<br />

peninjauan kembali. Selain itu, tingginya jumlah penyelesaian berkas<br />

dikarenakan adanya sejumlah kegiatan konsinyering baik konsinyering<br />

percepatan minutasi maupun pemberkasan yang difasilitasi oleh<br />

Sekretariat Kepaniteraan <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong>. Berikut ini adalah rasio<br />

penyelesaian perkara dalam lima tahun terakhir.<br />

<strong>Laporan</strong> <strong><strong>Tahun</strong>an</strong> <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> - <strong>Tahun</strong> <strong>2011</strong><br />

BAGIAN 2<br />

55

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!