01.06.2013 Views

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 - Pembaruan ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1) Sisa Perkara<br />

<strong>Laporan</strong> <strong><strong>Tahun</strong>an</strong> <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> - <strong>Tahun</strong> <strong>2011</strong><br />

58 BAGIAN 2<br />

Jumlah sisa perkara pada akhir Desember <strong>2011</strong> sebesar 7.695<br />

perkara. Apabila dibandingkan dengan beban perkara tahun <strong>2011</strong><br />

yang berjumlah 21.414, prosentase sisa perkara tersebut adalah<br />

35,95 %. Nilai prosentase sisa perkara tersebut turun dari tahun<br />

sebelumnya yang berada di level 37, 75%. Dalam lima tahun<br />

terakhir, nilai prosentase sisa perkara tersebut merupakan yang<br />

tertinggi. Berikut ini data sisa perkara dalam lima tahun terakhir:<br />

Tabel 33<br />

Data Sisa Perkara Dalam Lima <strong>Tahun</strong> Terakhir<br />

No <strong>Tahun</strong> Jumlah Beban Putus Sisa %<br />

1 2007 21,541 10,714 10,827 50.26%<br />

2 2008 22,165 13,885 8,280 37.36%<br />

3 2009 20,820 11,985 8,835 42.44%<br />

4 2010 22,315 13,891 8,424 37.75%<br />

5 <strong>2011</strong> 21,414 13,719 7,695 35.93%<br />

Dari tabel tersebut tergambar bahwa menurunnya sisa perkara<br />

terjadi pada saat perkara yang diterima justru semakin meningkat.<br />

Hal ini berarti produktifitas <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> dalam memutus<br />

perkara semakin baik.<br />

Kemajuan <strong>Mahkamah</strong> <strong>Agung</strong> <strong>RI</strong> dalam mereduksi sisa perkara<br />

pada akhir tahun sejak lima tahun terakhir adalah sebagaimana<br />

pada tabel berikut ini:

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!