11.07.2015 Views

Membangun Kemitraan, Mengembangkan Kehutanan Masyarakat ...

Membangun Kemitraan, Mengembangkan Kehutanan Masyarakat ...

Membangun Kemitraan, Mengembangkan Kehutanan Masyarakat ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

42 | Bunga Rampai <strong>Kehutanan</strong> <strong>Masyarakat</strong> 2011Selain berfungsi sebagai pelindung ekosistem bumi, hutan menjadi apotikhidup, dan memberi jasa yang dinikmati manusia, fauna dan flora. Karenanyahutan membutuhkan perlindungan agar hutan dapat memberikan fungsisebagai penyangga kehidupan.Berkembangnya ilmu pengetahuan tentang Pengelolaan Sumber Daya Alamtidak banyak membawa dampak lebih baik untuk menyelamatkan hutan. Nafsuserakah para penguasa dan investor mendominasi pengelolaan hutan. Parahnyatidak disertai kajian memadai bagaimana pengelolaan hutan lestari.Kini, bumi kita sedang sakit. Bumi membutuhkan uluran tangan paradermawan. Dokter sendiri tidak mampu menyediakan obat. Sama seperti pararimbawan. Mereka tidak bisa mempraktekkan ilmunya, jika tanpa didukungbiaya memadai untuk merestrukturisasi bumi.<strong>Membangun</strong> dan mengelola hutan membutuhkan ilmu pengetahuan dankearifan lokal. <strong>Masyarakat</strong> lokal sudah terbukti dapat mengelola hutan denganlestari. Seperti konsep agroforestry. <strong>Masyarakat</strong> Dayak sudah menerapkansejak ratusan tahun silam. Hasil karya mereka masih dapat lihat dalam bentukhutan tembawang. Di dalamnya ada suatu nilai yang dapat dipertahanakankeberadaannya. Nilai historis dari tembawang tidak bisa dihargai dengan materi.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!