01.06.2013 Views

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>PT</strong> SUMMARECON AGUNG <strong>Tbk</strong> DAN ANAK PERUSAHAAN<br />

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI<br />

Tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember <strong>2010</strong> dan 2009<br />

(Disajikan dalam ribuan rupiah, kecuali dinyatakan lain)<br />

12. PROPERTI INVESTASI (lanjutan)<br />

Properti investasi, kecuali tanah, telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran, kebanjiran dan risiko<br />

lainnya (semua risiko) berdasarkan suatu paket polis dengan beberapa perusahaan termasuk<br />

<strong>PT</strong> Asuransi Indrapura, <strong>PT</strong> Kurnia Insurance Indonesia, <strong>PT</strong> Asuransi Mitsui Sumitomo Indonesia<br />

Group, <strong>PT</strong> Asuransi Allianz Indonesia, <strong>PT</strong> Asuransi Central Asia, <strong>PT</strong> ACE INA Insurance, <strong>PT</strong> Asuransi<br />

Umum Mega, <strong>PT</strong> China Insurance Indonesia, dan <strong>PT</strong> Asuransi Himalaya Pelindung, seluruhnya pihak<br />

ketiga, dengan nilai pertanggungan sebesar US$144.775.109 dan Rp71.600.000 pada tahun <strong>2010</strong>, dan<br />

US$147.244.500 dan Rp6.600.000 pada tahun 2009. Perusahaan dan Anak Perusahaan telah<br />

diasuransikan terhadap terorisme dan sabotase masing-masing sebesar US$127.864.087 dan<br />

Rp394.000.000 pada tahun <strong>2010</strong> dan US$120.229.000 dan Rp391.500.000 pada tahun 2009. Selain<br />

itu, Perusahaan dan Anak Perusahaan telah diasuransikan atas gangguan usaha masing-masing<br />

sebesar Rp414.400.000 dan Rp421.545.000 pada tahun <strong>2010</strong> dan 2009. Manajemen Perusahaan dan<br />

Anak Perusahaan berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutup<br />

kemungkinan kerugian atas risiko tersebut.<br />

Pada tanggal 31 Desember <strong>2010</strong> dan 2009, properti investasi dengan nilai buku bersih masing-masing<br />

sebesar Rp951.467.022 dan Rp890.401.862, digunakan sebagai jaminan atas hutang bank dan<br />

lembaga pembiayaan, hutang obligasi dan sukuk ijarah (Catatan 14 dan 15).<br />

Nilai wajar dari properti investasi pada tahun <strong>2010</strong> dan 2009 adalah sebesar Rp4.401.680.000 (satuan<br />

penuh) dimana sebesar Rp3.555.426.040 (satuan penuh) berdasarkan penilai independen dan sisanya<br />

berdasarkan atas nilai jual objek pajak (NJOP) Kantor Pajak.<br />

Pendapatan sewa dari properti investasi yang diakui di laporan laba rugi konsolidasi masing-masing<br />

adalah sebesar Rp510.243.612 pada tahun <strong>2010</strong> dan Rp469.459.111 pada tahun 2009 (Catatan 28).<br />

Berdasarkan penelaahan manajemen Perusahaan dan Anak Perusahaan, tidak terdapat kejadiankejadian<br />

atau perubahan-perubahan keadaan yang mengindikasikan adanya penurunan nilai properti<br />

investasi pada tanggal 31 Desember <strong>2010</strong> dan 2009.<br />

13. ASET LAIN-LAIN<br />

Akun ini terdiri dari:<br />

36<br />

<strong>2010</strong> 2009<br />

Deposito berjangka yang dibatasi<br />

penggunaannya<br />

<strong>PT</strong> Bank Central Asia <strong>Tbk</strong> 40.299.407 24.983.962<br />

<strong>PT</strong> Bank Permata <strong>Tbk</strong> 16.115.754 11.441.887<br />

<strong>PT</strong> Bank OCBC NISP <strong>Tbk</strong> 9.701.906 13.604.285<br />

<strong>PT</strong> ANZ Panin Bank<br />

(US$1.000.000) (Catatan 38) 8.991.000 9.400.000<br />

<strong>PT</strong> Bank Internasional Indonesia <strong>Tbk</strong> 8.535.250 4.659.299<br />

<strong>PT</strong> Bank CIMB Niaga <strong>Tbk</strong> 7.662.413 11.146.373<br />

<strong>PT</strong> Bank Pan Indonesia <strong>Tbk</strong> 3.751.757 1.680.291<br />

<strong>PT</strong> Bank Mandiri (Persero) <strong>Tbk</strong> 2.260.580 2.204.596<br />

<strong>PT</strong> Bank Negara Indonesia (Persero) <strong>Tbk</strong> 107.442 -<br />

<strong>PT</strong> Bank Danamon Indonesia <strong>Tbk</strong> 8.400 -<br />

Kas pada bank yang dibatasi penggunaannya-<br />

<strong>PT</strong> Bank Central Asia <strong>Tbk</strong> 14.294.919 14.707.397<br />

Beban tangguhan - hak atas tanah - setelah<br />

dikurangi akumulasi amortisasi sebesar<br />

Rp1.434.747 pada tahun <strong>2010</strong> dan<br />

Rp1.196.197 pada tahun 2009 4.062.698 4.376.897

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!