01.06.2013 Views

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

PT Summarecon Agung Tbk | Laporan Tahunan 2010 Annual Report

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>PT</strong> SUMMARECON AGUNG <strong>Tbk</strong> DAN ANAK PERUSAHAAN<br />

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI<br />

Tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember <strong>2010</strong> dan 2009<br />

(Disajikan dalam ribuan rupiah, kecuali dinyatakan lain)<br />

25. TAMBAHAN MODAL DISETOR - BERSIH<br />

Pada tanggal 31 Desember <strong>2010</strong> dan 2009, akun ini berasal dari:<br />

54<br />

<strong>2010</strong> 2009<br />

Penawaran umum perdana<br />

pada tahun 1990 (Catatan 1b) 38.668.600 38.668.600<br />

Kapitalisasi tambahan modal disetor menjadi<br />

modal saham pada tahun 1994 (33.333.000) (33.333.000)<br />

Dividen saham pada tahun 1996 1.908.000 1.908.000<br />

Dividen saham pada tahun 1997 9.177.480 9.177.480<br />

Dividen saham pada tahun 2002 5.961.228 5.961.228<br />

Peningkatan modal ditempatkan dan disetor<br />

penuh pada tahun 2005 - setelah<br />

dikurangi biaya emisi saham sebesar<br />

Rp814.720 (Catatan 1b) 62.416.580 62.416.580<br />

Saham bonus melalui kapitalisasi<br />

dari tambahan modal disetor menjadi<br />

modal saham pada tahun 2006<br />

(Catatan 1b) (78.688.192) (78.688.192)<br />

Peningkatan modal ditempatkan dan<br />

disetor penuh pada tahun 2007 - setelah<br />

dikurangi biaya emisi saham sebesar<br />

Rp7.628.909 (Catatan 24) 359.582.653 359.582.653<br />

Peningkatan modal ditempatkan dan disetor<br />

penuh pada tahun 2008 melalui<br />

pelaksanaan waran - setelah dikurangi<br />

biaya emisi waran sebesar Rp150.000<br />

(Catatan 24) 4.642.623 4.642.623<br />

Saham bonus melalui kapitalisasi dari tambahan<br />

modal disetor menjadi modal saham<br />

pada tahun 2008 (Catatan 24) (321.789.380) (321.789.380)<br />

Peningkatan tambahan modal disetor<br />

pada tahun 2009 melalui<br />

pelaksanaan waran (Catatan 24) 455.871 455.871<br />

Peningkatan tambahan modal disetor<br />

pada tahun <strong>2010</strong> melalui<br />

pelaksanaan waran (Catatan 24) 196.353.091 -<br />

Bersih 245,355,554 49,002,463<br />

26. SALDO LABA - DANA CADANGAN<br />

Sesuai dengan Pasal 70 Undang-undang Perseroan Terbatas No. 40 Tahun 2007, Perusahaan wajib<br />

mengalokasikan penggunaan sejumlah dana tertentu dari laba bersih tahunannya hingga mencapai<br />

20% dari modal ditempatkan.<br />

Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham <strong>Tahunan</strong> yang diadakan tanggal 5 Mei <strong>2010</strong> dan 5 Juni<br />

2009, para pemegang saham Perusahaan menyetujui penyisihan saldo laba yang telah ditentukan<br />

penggunaannya masing-masing sebesar Rp1.673.427 dan Rp941.450.<br />

Pada tanggal 31 Maret <strong>2010</strong> dan 2009, saldo laba yang telah ditentukan penggunaannya masih<br />

dibawah 20% dari jumlah modal ditempatkan dan disetor penuh. Tambahan jumlah laba yang telah<br />

ditentukan penggunaannya akan dilakukan setelah memperoleh persetujuan dari para pemegang<br />

saham dalam rapat tahunan berikutnya.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!