02.07.2013 Views

Aktivitas Siswa Aktivitas Siswa

Aktivitas Siswa Aktivitas Siswa

Aktivitas Siswa Aktivitas Siswa

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

1) untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup manusia yang<br />

makin lama makin beragam, baik jumlah maupun bentuknya;<br />

dan<br />

2) untuk memenuhi kehidupan masyarakat modern yang lebih<br />

mementingkan kualitas dibandingkan harga barang.<br />

2. Cara Meningkatkan Jumlah dan Mutu<br />

Barang<br />

Selain peningkatan secara eksensifikasi dan intensifikasi,<br />

peningkatan jumlah dan mutu barang juga dapat dilakukan dengan cara<br />

meningkatkan faktor-faktor produksi, misalnya dengan cara sebagai<br />

berikut:<br />

1) Meningkatkan jumlah atau mutu faktor alam<br />

Dalam bidang pertanian dilaksanakan dengan melakukan<br />

Panca Usaha Tani, yaitu pemilihan bibit unggul dengan VUTWnya,<br />

pemupukan, pemeliharaan, pemberantasan hama penyakit, dan<br />

pengairan. Dalam usaha pertambangan, cara-cara dilakukan dengan<br />

memperbaiki dan mengintensifkan eksplorasi sumber daya alam agar<br />

tidak merugikan, sehingga produksi meningkat.<br />

Gambar 13.11 Pemupukan<br />

2) Meningkatkan jumlah mutu faktor tenaga kerja<br />

Salah satu cara untuk meningkatkan jumlah dan mutu barang dapat<br />

dilakukan dengan cara menambah tenaga kerja ahli dan mendidik tenaga<br />

kerja yang ada sehingga menjadi tenaga kerja yang lebih terampil.<br />

3) Meningkatkan jumlah mutu faktor modal<br />

Hal ini dilakukan dengan cara mengintensifkan modal yang dimiliki<br />

atau menambahnya. Cara yang ditetapkan oleh para pengusaha adalah<br />

sebagai berikut:<br />

a) menambah modal berupa penambahan investasi;<br />

b) memperbaiki mesin-mesin produksi;<br />

c) memodernkan mesin-mesin; dan<br />

d) mengefektifkan penggunaan modal agar tidak cepat habis.<br />

4) Meningkatkan jumlah mutu faktor pengusaha (wirausaha)<br />

Sumber: image.google.com<br />

202 Sudut Bumi - IPS Terpadu untuk SMP/MTs Kelas VII

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!