02.07.2013 Views

Pekerjaan Sosial Jilid 3.pdf

Pekerjaan Sosial Jilid 3.pdf

Pekerjaan Sosial Jilid 3.pdf

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

klien akan tinggal menetap). Untuk mempersiapkan<br />

diri tampil di muka pengadilan, pekerja sosial<br />

harus mengumpulkan dokumen-dokumen dari<br />

kegiatan-kegiatan kasusnya, catatan-catatan studi<br />

kasus, bahan-bahan asesmen, dan, demi<br />

kredibilitasnya sebagai saksi ahli, daftar riwayat<br />

hidup yang menjelaskan pengalamanpengalamannya.<br />

Pekerja sosial forensik mengkhususkan diri d`lam<br />

bekerja di dalam sistem hukum, Secara khusus,<br />

kegiatan-kegiatannya antara lain meliputi<br />

“memberikan kesaksian ahli di dalam pengadilanpangadilan<br />

hukum, menyelidiki kasus-kasus tentang<br />

kemungkinan tindakan kejahatan, memb`ntu sistem<br />

hukum dalam isu-isu seperti perselisihan<br />

pengasuhan anak, perceraian, tidak memberikan<br />

s`ntunan, kenakalan, penganiayaan pasangan atau<br />

anak, komitmen rumah sakit jiwa, dan tangfung<br />

jawab para kerabat” (Barker & Branson, 2000: 1,<br />

dalam DuBois & Miley, 2005: 309).<br />

c. Pelayanan-pelayanan peradilan remaja<br />

Sejumlah isu kebijakan utama nampak di muka<br />

pengadilan remaja, khususnya yang berkaitan<br />

dengan pemrosesan penagdilan formal. Isu-isu ini<br />

antara lain ialah program-program pengalihan<br />

pengadilan untuk mencegah ketelibatan lebih lanjut<br />

di dalam sistem pengadilan kriminal, implikasi<br />

penahanan dan pemenjaraan para remaja, sifat<br />

bukan kriminal dari pelanggaran-pelanggaran status,<br />

sanksi hokum dari alternative-alternatif<br />

penyembuhan, dan perlindungan sebagai akibat dari<br />

rposes pengadilan (McNeece, 1983, dalam DuBois<br />

& Miley, 2005: 310).<br />

Para pengkritisi sistem peradilan remaja<br />

mengajukan pendapat dari dua sudut pandang yang<br />

berbeda. Beberapa kalangan berpendapat bahwa<br />

pengadilan-pengadilan para remaja memanjakan<br />

para pelaku kriminal remaja, sementara para<br />

pengkritisi lainnya berpendapat bahwa wilayah<br />

373

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!