12.07.2015 Views

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

instrumen menggunakan kelas X Busana 2 SMK N 4 Yogyakarta yangberjumlah 35 siswa.Pengujian instrumen dilakukan untuk memperoleh item yang benarbenarvalid dan reliabel, sehingga ketika digunakan dalam penelitian akanmenghasilkan data yang dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. Adapuntahapan dalam pengujian instrumen adalah sebagai berikut:1. Uji ValiditasValiditas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkatkavalidan atau kesahihan suatu instrumen (Suharsimi Arikunto, 2010:211). Validitas merupakan ukuran yang menunjukkan tingkat kevalidanatau kesahihan suatu instrumen. Instrumen yang valid berarti alat ukuryang digunakan untuk mendapatkan data (mengukur) itu valid, validberarti instrument tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yangseharusnya diukur (Sugiyono, 2007: 348).Menurut Sugiyono (2007: 352-353) mengemukakan validitasinstrumen terbagi tiga, antara lain:a. Pengujian validitas konstrak (construct validity)Untuk menguji validitas konstrak, dapat digunakan pendapat dari ahli(judgment experts), jumlah tenaga ahli yang digunakan minimal tigaorang. Mungkin para ahli akan memberi keputusan: instrumen dapatdigunakan tanpa perbaikan, ada perbaikan, dan mungkin dirombaktotal.b. Pengujian validitas isi (content validity)Untuk instrumen berbentuk tes, pengujian validitas isi dapat dilakukandengan membandingkan antara isi instrumen dengan materi pelajaranyang telah diajarkan. Validitas isi berkenaan dengan kesanggupan alatpenilaian dalam mengukur isi yang seharusnya. Artinya, tes tersebutmampu mengungkapkan isi suatu konsep atau variabel yang hendak diukur.c. Pengujian validitas eksternal101

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!