12.07.2015 Views

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

Download (6Mb) - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

selama proses pembelajaran. Selain itu siswa lebih dapat meyerappelajaran yang telah mereka pelajari.c. Manfaat Pembelajaran AktifMenurut Tayar Yusuf (1997: 147), pembelajaran aktif memilikibeberapa manfaat, diantaranya :1) Dapat menumbuhkan suasana kelas yang dinamis dan hidup2) Adanya komunikasi dua arah timbal balik antara guru dan anakdidik, mendorong suasana yang responsif dan bergairah bagianak didik3) Anak didik merasa terlibat langsung secara intelektual danemosional dalam proses pengajaran4) Mendorong bagi guru menyiapkan dan menyajikan pelajaransecara optimal5) Adanya sumber belajar atau lingkungan belajar yang diciptakansecara optimalOemar Hamalik (2005: 91) mengemukakan sejumlah manfaatatau kegunaan dari kegiatan pembelajaran aktif, antara lain:1. Siswa mencari pengalaman sendiri dan langsung mengalamisendiri.2. Berbuat sendiri akan mengembangkan seluruh aspekkepribadian siswa.3. Memupuk kerjasama yang harmonis di kalangan para siswayang pada gilirannya dapat memperlancar kerja kelompok.4. Siswa belajar dan bekerja berdasarkan minat dan kemampuansendiri, sehingga sangat bermanfaat dalam rangka pelayananperbedaan individual.5. Memupuk disiplin belajar dan suasana belajar yang demokratisdan kekeluargaan, musyawarah dan mufakat.6. Membina dan memupuk kerjasama antara sekolah danmasyarakat, dan hubungan antara guru dan orang tua siswa,yang bermanfaat dalam pendidikan siswa.7. Pembelajaran dan belajar dilaksanakan secara realistik dankonkrit, sehingga mengembangkan pemahaman dan berpikirkritis serta menghindarkan terjadinya verbalisme.16

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!