12.07.2015 Views

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

TL | 43EFISIENSI ENERGI LISTRIK MENGGUNAKAN CAPASITOR PADAJARINGAN INSTALASI LISTRIKImam Halimi 1 dan EntisSutisna 21,2. Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Kampus UI, Depok, 16425, IndonesiaAbstrakCapasitor Bank sebagai salahsatu alat penghemat konsumsi energi listrik telah banyak digunakan pada instalasi listrikbangunan industri maupun perkantoran.Politeknik Negeri Jakarta selaku konsumen listrik PLN menggunakan 2 (dua)buah trafo distribusi dengan kapasitas masing-masing 500kVA, sehingga daya total sambungan sebesar 1000kVA atau1 MVA. Pada jaringan instalasi listriknya sampai saat ini belum menggunakan Capasitor Bank.Penelitian yangdilakukan untuk mengetahui tingkat efisiensi pemakaian energi listrik pada jaringan instalasi listrik Politeknik NegeriJakarta jika menggunakan Capasitor Bank. Dari hasil pengujian dan analisa data didapatkan bahwa Capasitor Bankdapat menghemat konsumsi energi listrik pada jaringan instalasi listrik PNJ sebesar 2.8% sampai dengan 44%tergantung jenis beban listrik yang digunakan pada instalasi listrik tersebut.AbstractElectrical Energy Efficiency onElectrical Installation Network using Capacitor.Capacitor bank as one of theelectrical energy consumption-saving devices has been widely used in the electrical installation industry as well asoffice buildings. Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) as electricity consumers using 2 (two) distribution transformers with acapacity of 500kVA respectively, so that the total power connection for 1000KVA or 1 MVA. At the installation of theelectrical network has yet to use the Capacitor Bank. Research carried out to determine the level of efficiency ofelectrical energy consumption in the PNJ network electrical installations if using capacitor bank. From the results of thetesting and analysis of the data found that the capacitor bank can save electrical energy consumption in network powerinstallations PNJ 2.8% up to 44% depending on the type of electrical loads used in electrical installations.Kata kunci : Capasitor Bank, Jaringan Instalasi Listrik, Efisiensi Energi Listrik.1. PendahuluanKrisis energi listrik saat ini dampaknya sangat dirasakanoleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Akibatnyabanyak aktivitas masyarakat jadi terhambat akibatadanya pemadaman listrik secara bergilir yangdilakukan oleh penyedia layanan listrik. Hal ini tentusangat merugikan masyarakat selaku pengguna jaringanlistrik.Untuk tidak memperparah kondisi tersebut diatas, upayayang dilakukan oleh pemerintah antara lain denganmenganjurkan masyarakat agar dapat berhemat dalampenggunaan energi listrik. Dengan hemat energi listrik,masyarakat juga memperoleh keuntungan dari sisiISBN: 978-602-97832-0-9finansial karena tagihan rekening listrik bulanan akanberkurang.Politeknik Negeri Jakarta selaku konsumen listrik PLNmenggunakan 2 (dua) buah trafo distribusi dengankapasitas masing-masing 500kVA, sehingga daya totalsambungan sebesar 1000kVA atau 1 MVA.Beban yangterpasang pada trafo tersebut mayoritas adalah bebanbebantipe induktif seperti AC pendingin, motor-motorlistrik yang ada di workshop, lampu TL dengan ballastinduktif serta beban-beban induktif lainnya.Beban induktif tersebut memiliki nilai Faktor Dayayang rendah (dibawah 0.8) sehingga mengkonsumsiarus listrik yang lebih tinggi saat beroperasi. Dengankonsumsi arus listrik yang tinggi akan memperbesarSNTE-<strong>2012</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!