12.07.2015 Views

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

TI | 15Untuk aplikasi pada sistem komunikasi tanpa kabelyang beroperasi pada 3.1 – 10.6 GHz. Dilain pihak,infocomm Development Authority (IDA), sebuahbadan regulasi spektrum Singapura menetapkanalokasi frekuensi UWB pada 2.2 – 10.6 GHz.Keuntungan lain dari teknologi UWB adalah kecilnyainterferensi, karena transmisi disebarkan melaluispektrum radio dan tersebarnya sinyal membuatnyalebih sulit dihambat. Karena sinyal yang dihasilkanberdaya rendah dan menyebar melalui spektrum,maka sinyal ini bisa berbagi ruang dengankomunikasi radio yang sudah ada dan tidakmenyebabkan layanannya terganggu.IV. PERANCANGAN ANTENAProgram Perancangan AntenaPerancangan antena mikrostrip bow-tie diawalidengan menentukan frekuensi kerja antenamikrostrip, jenis lapisan bahan, nilai konstantadielektrik lapisan bahan, tebal lapisan bahan,penentuan jarak antara elemen, penentuan panjangdan lebar saluran mikrostrip. Antena mikrostrip bowtieini akan dirancang sebagai pemancar danpenerima dalam aplikasi ultra wideband (UWB).Simulator CST Microwave Studio 2011CST Microwave Studio 2011 merupakan fiturlengkap paket perangkat lunak untuk analisis dandesain gelombang elektromagnetik dalam rentangfrekuensi tinggi. Proses memasukkan parameter yangmudah dengan menyediakan sebuah pemodelan solid3D yang baik, dll.CST Microwave Studio 2011 merupakan bagian dariSTUDIO DESIGN CST yang menawarkan sejumlahpemecah masalah yang berbeda untuk berbagai jenisaplikasi. Hal ini didasarkan pada Teknik Integrasiterbatas (FIT) diperkenalkan dalam elektrodinamikalebih dari tiga dekade lalu. Metoda ini efisien untuksebagian besar jenis aplikasi frekuensi tinggi sepertikonektor, jalur transmisi, filters, antena dan banyaklagi. Berikut tampilan awal CST Microwave Studiopada Gambar 6.MulaiMenentukanfrekuensi kerjaantenaMenentukan bahan danparameter antenaMelakukanperhitungan untukdimensi patch antenabow-tieEntri data nilaiparameter padasimulasiApakahperancangan sudahsesuai ?YaSelesaiTidakMengubah nilaiparameterGambar 5 Diagram alir perancangan antenaDesain Antena MikrostripPerancangan antena mikrostrip bow-tie inimenggunakan frekuensi yang bekerja pada 3,1GHz – 10,6 GHz. Parameter yang akan digunakandalam desain antena mikrostrip bow-tie ini adalah1. Konstanta dielektrik (εε rr )2. Ketebalan substrat (h)3. Sudut patch (α)4. Impedansi masukan ( ZZ 0 )V. ANALISA SIMULASI HASIL PERANCANGANPerancangan AntenaDalam perancangan antena mikrostrip inimenggunakan perangkat lunak dengan spesifikasinotebook :1. Model Asus Notebook PCProsesor = AMD Quadcore CPURAM = 8 GB2. Operating System = Windows 7 Home PremiumSP13. Simulator = CST Microwave Studio 2011Skenario Perancangan Antena MikrostripAntena mikrostrip yang akan dianalisis adalahantena mikrostrip bow-tie dengan teknik pencatuantransmition line. Bentuk desain antena mikrostripbow-tie yang akan dirancang dapat dilihat padaGambar 8.Gambar 4 Tampilan Awal CST Microwave Studio 2011Diagram Alir PerancanganBerikut diagram alir perancangan antena mikrostripbow-tie dapat dilihat pada gambar 7.ISBN: 978-602-97832-0-9Gambar 6 Desain antena mikrostrip bow-tieSNTE-<strong>2012</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!