12.07.2015 Views

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

TI | 64EFISIENSI KINERJA PENGELOLAAN ENERGI PADA ARSITEKTUR DATA CENTERKOMPUTASI AWAN MENGGUNAKAN GREENCLOUDMohamad Fathurahman 1 , Kalamullah Ramli 21. Teknik Telekomunikasi, Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Depok 16425, Indonesia2. Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Indonesia, Depok 16425, IndonesiaE-mail: mohamad.fathurahman91@ui.ac.idAbstrakKeberadaan data center pada sistem cloud computing sangat besar artinya. Data center yang terletak pada lapisan IaaSpada sistem cloud berisi komponen fisik yang meliputi komponen komputasi seperti server dan switch dan komponennon komputasi seperti sistem pendingin dan pengaturan suhu. Seiring dengan meningkatnya jumlah pengguna datacenter, maka konsumsi daya listrik pada data center akan meningkat. Telah diusulkan skema penghematan energi padadata center yakni skema DVFS dan DNS. Pada penelitian ini telah disimulasikan menggunakan GreenCloud, yangmerupakan ekstensi dari NS2, kepada tiga macam arsitektur data center yakni two-tier, three-tier dan three-tier highspeeddengan jenis workload adalah High Performance Computing HPC. Penerapan skema penghematan meliputiskema DVFS dan DNS saja serta DVFS dan DNS sekaligus. Dari hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa penerapanskema DNS menunjukkan hasil terbaik karena berhasil melakukan penghematan rata-rata sebesar 63,42% pada serverdan hampir 100% pada switch.AbstractPerformance Comparison between Energy-Aware Cloud Computing Data Center Architectures usingGreenCloud.The existence of a data center in the cloud computing system was huge. Data center is located on the IaaSlayer cloud systems containing physical component includes computing components such as servers and switches andnon-computing components such as cooling systems and temperature regulation. Along with the increasing number ofusers of data center, then the electric power consumption in the data center will increase. Energy conservation schemeshave been proposed in the data center is DNS and DVFS. In this study has been simulated using GreenCloud, which isan extension of NS2, the three kinds of data center architecture these are two-tier, three-tier and three-tier high-speedwith the type of data center workloads is HPC High Performance Computing. The applications of the savings schemesinclude schemes DVFS only, DNS only and both DVFS and DNS. From the results obtained indicate that theapplication of the DNS control scheme is the best because it managed to save an average of 63.42% on the server andalmost 100% on the switch for all data center architecture.Keywords: cloud computing, data center, DVFS, DNS, GreenCloud and NS21. PendahuluanPerkembangan dunia internet dalam dekade terakhir diIndonesia tumbuh sangat pesat. Kebutuhan akaninformasi yang berasal dari internet bukan hanyadiperlukan oleh beberapa kalangan tertentu denganbidang tertentu tapi juga berbagai kalangan denganberbagai jenis informasi yang diperlukan. Penyedia jasajaringan internet untuk memenuhi kebutuhan tersebutISBN: 978-602-97832-0-9tentu saja harus mampu menyediakan kebutuhan dariusernya.Untuk kebutuhan layanan data dan informasi, seperti diperkantoran dan lingkungan pendidikan, telah banyakdigunakan fasilitas berupa komputasi awan (cloudcomputing). Pada beberapa tahun terakhir layanankomputasi awan mengalami peningkatan yang cukupsignifikan karena melibatkan data center dan paradigmaSNTE-<strong>2012</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!