12.07.2015 Views

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

T L | 8transformator, terutama pada minyak transformator yangberfungsi sebagai isolasi dan pendingin. Mengingat tidakmurahnya harga minyak transformator, maka perludilakukan pemeliharaan dan perawatan minyaktransformator, salah satu bentuk perawatan pada minyaktransformator adalah uji DGA (Dissolved Gas Analisis).Uji DGA dapat diartikan sebagai analisa kondisitransformator berdasarkan jumlah gas terlarut (fault gas)pada transformator.Uji DGA ini sangat menguntungkan dalam dunia industrikarena dapat dilakukan pada saat transformator dalamkeadaan operasi (online) / kondisi dimana transformatorbertegangan dan masih menyalurkan listrik kemasyarakat. Hasil DGA inilah yang menjadi acuan PT.PLN dalam melakukan pemeliharaan minyaktransformator. Tingginya harga pengujian DGA inimembuat penulis ingin memberikan solusi metode lainyang dapat mengindikasikan kerusakan yang terjadi padaminyak transformator dan nantinya akan berdampak padacara pemeliharaan transformator.3. Minyak transformatorMerupakan salah satu bahan isolasi cair yangdipergunakan sebagai isolasi dan pendingin padatransformator. Sebagai bagian dari bahan isolasi, minyakharus memiliki kemampuan untuk menahan tegangantembus, sedangkan sebagai pendingin minyaktransformator harus mampu meredam panas yangditimbulkan, sehingga dengan kedua kemampuan inimaka minyak diharapkan akan mampu melindungitransformator dari gangguan.4. BushingYaitu sebuah konduktor yang diselubungi oleh isolatormerupakan alat penghubung antara kumparantransformator dengan jaringan luar. Bushing sekaligusberfungsi sebagai penyekat/isolator antara konduktortersebut dengan tangki transformator.2. TINJAUAN PUSTAKA2.1 Transformator[5]Transformator merupakan suatu peralatan listrikelektromagnetik statis yang berfungsi untukmemindahkan dan mengubah daya listrik dari suaturangkaian listrik ke rangkaian listrik lainnya, denganfrekuensi yang sama dan perbandingan transformasitertentu melalui suatu gandengan magnet dan bekerjaberdasarkan prinsip induksi elektromagnetis, dimanaperbandingan tegangan antara sisi primer dan sisisekunder berbanding lurus dengan perbandingan jumlahlilitan dan berbanding terbalik dengan perbandinganarusnya.2.2 Komponen Utama Transformator1. Inti BesiBerfungsi untuk mempermudah jalan fluksi, magnetikyang ditimbulkan oleh arus listrik yang melaluikumparan.2. Kumparan TransformatorAdalah beberapa lilitan kawat berisolasi yang membentuksuatu kumparan atau gulungan. Kumparan tersebut terdiridari kumparan primer dan kumparan sekunder yangdiisolasi baik terhadap inti besi maupun terhadap antarkumparan dengan isolasi padat seperti karton, pertinakdan lain-lain. Kumparan tersebut sebagai alat transformasitegangan dan arus.[5]5. Tangki KonservatorBerfungsi untuk menampung minyak cadangan danuap/udara akibat pemanasan trafo karena arus beban.Diantara tangki dan trafo dipasangkan relai buchol yangakan meyerap gas produksi akibat kerusakan minyak .Untuk menjaga agar minyak tidak terkontaminasi denganair, ujung masuk saluran udara melalui saluranpelepasan/venting dilengkapi media penyerap uap airpada udara, sering disebut dengan silica gel dimana silicagel ini tidak keluar mencemari udara disekitarnya.6. Peralatan Bantu Pendinginan TransformatorBerfungsi untuk menjaga agar transformator bekerja padasuhu rendah. Pada inti besi dan kumparan – kumparanakan timbul panas akibat rugi-rugi tembaga.7. Tap ChangerBerfungsi untuk menjaga tegangan keluaran yangdiinginkan dengan input tegangan yang berubah-ubah.Kualitas operasi tenaga listrik jika tegangan nominalnyasesuai ketentuan, tapi pada saat operasi dapat saja terjadipenurunan tegangan sehingga kualitasnya menurun,2.3 Jenis – Jenis Pendingin Transformator [6]Terdapat dua jenis pendingin pada transformator,diantaranya adalah:1. Tipe Keringa. AA : Pendingin udara naturalb. AFA : Pendinginan udara terpompa2. Tipe BasahSNTE-<strong>2012</strong> ISBN: 978-602-97832-0-9

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!