12.07.2015 Views

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

Buku Prosiding Seminar Nasional Tahun 2012 - ELEKTRO ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

T L | 15beroperasi terhubung dengan jaringan jala-jala atau dapatberoperasi terpisah dengan jaringan (islanding), WilsunXu et al[3].J.A.Peças Lopes et al [4], menjelaskan bahwapada saat transisi ke kondisi pulau(islanding), daribeberapa pembangkit yang saling terhubung akan ada satupembangkit yang akan menjadi pembangkit utama yangakan menjadi acuan untuk pembangkit yang lain.Pada saat kondisi islanding, stabilitas operasi JLM sangatditentukan oleh aplikasi sistem manajemen energi (SME)dalam mengatur operasi dari setiap sumber mikro(microsource). Manajemen operasi JLM yang dikontrololeh aplikasi SME antara lain mencakup penentuanoperasi pembangkit dan pembagian daya (power sharing)antar pembangkit. Pada JLM, kapasitas pembangkit darisetiap sumber mikro relatif sama, ketidak tepatan dalampenentuan operasi pembangkit dalam hal pembagian dayaakan berakibat pada ketidak stabilan. Hal ini dikarenakanpada saat pembangkit utama sebagai penstabil jaringantidak memiliki cukup sumber energi untuk melayanibeban maka akan mudah terjadi perubahan teganganataupun frekwensi, yang akan diikuti oleh pembangkitlain. E. Barklund et al[5] mengembangkan metodamenentukan pembangkit utama berdasarkan tingkatstabilitas dari pembangkit tersebut berdasarkan analisiskoefisian droopnya. Pada saat pembangkit utamamengalami penurunan tingkat stabilitas maka pembangkitlain dengan tingkat stabilitas lebih tinggi akan menjadipembangkit utama.Grid tie inverter (GTI) adalah perangkat konvertertegangan DC ke tegangan AC yang banyak digunakandalam aplikasi pembangkit listrik tenaga surya (PLTS).Pada sistem PLTS GTI akan mensuplai daya yangdihasilkan ke beban, jika terjadi kelebihan beban makadaya yang dihasilkan akan disalurkan ke jaringan. Jikadaya yang dimiliki kurang untuk mensuplai ke bebanmaka jaringan akan ikut mensuplai daya ke beban. Untukitu GTI akan bekerja jika terhubung dengan jaringanlistrik, jika jaringan listrik yang mati maka GTI akanberhenti bekerja.Perangkat UPS(Uninterruptible Power Supply)berfungsiuntuk mensuplai daya AC ke beban secara terus menerusdan tanpa terputus, meskipun terputus suplai listrik darijaringan. Karakteristik UPS ideal adalah mampumemberikan tegangan keluaran yang tetap meskipunterjadi perubahan tegangan masukan ataupun nilai bebanserta memiliki nilai THD yang rendah.Melihat karakteristik UPS tersebut maka ada peluanguntuk meningkatkan kinerja GTI untuk tetap dapatbekerja meskipun tidak ada suplai dari jaringan.2. UPS (Uninterruptible Power Supply)Stoyan dan ali [6], mengklasifikasikan UPS menjadi 3yaitu : UPS statis, UPS rotari dan hibrid UPS statis danrotari.a. on line upsb. off line UPSc. line interactive UPSGambar 1.Konfigurasi beberapa tipe UPS StatisUPS statis dibangun menggunakan teknologi powerelektronik berbasis rangkaian DC-AC konverter.UPSstatis dapat dibagi lagi menjadi on line UPS,off line UPSdan Line-interactive UPS. Pada On line UPS, digunakanuntuk perangkat yang sangat sensitif terhadap fluktuasiperubahan daya. Off line UPS memiliki fungsi dasar UPS,yaitu menghasilkan daya listrik saat sumber utama/PLNmati.Line interactive UPS merupakan pengembangan darioff line UPS dengan ditambahkan kemampuanmengadaptasi terhadap perubahan tegangan.SementaraUPS rotari menggunakan mesin listrik baik mesin DCmaupun mesin AC. Sementara sistem hibrid statis danrotari merupakan gabungan antara statis danISBN: 978-602-97832-0-9SNTE-<strong>2012</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!