19.04.2013 Views

sang-putra-dan-sang-bulan-curt-fletemier-rev-2-1

sang-putra-dan-sang-bulan-curt-fletemier-rev-2-1

sang-putra-dan-sang-bulan-curt-fletemier-rev-2-1

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

SANG PUTRA DAN SANG BULAN<br />

PASAL 16<br />

Kekaisaran Agama<br />

Kerajaan yang Berbeda<br />

Dalam kehidupan kenegaraan, orang kristen mengikuti prinsip yang disampaikan<br />

Yesus Kristus. Dalam Lukas 20:25, Dia memerintahkan para pengikut‐Nya, “Kalau<br />

begitu berikanlah kepada Kaisar apa yang wajib kamu berikan kepada Kaisar <strong>dan</strong><br />

kepada Allah apa yang wajib kamu berikan kepada Allah!” Dalam Yohanes 18:36 Dia<br />

berkata, “KerajaanKu bukanlah dari dunia ini…”<br />

Dengan perkataan ini, Dia se<strong>dan</strong>g mengajarkan sebuah prinsip kepada para<br />

pengikut‐Nya mengenai pemisahan antara gereja <strong>dan</strong> negara. Gereja adalah sebuah<br />

organisasi rohani. Pemerintah dari negara mana saja bersifat sekuler, organisasi – non<br />

agamawi. Yesus se<strong>dan</strong>g mengatakan bahwa keduanya harus dipisahkan. Gereja Kristen<br />

pernah melawan prinsip ini dalam sejarah. Kita harus jujur mengakuinya.<br />

Dosa­Dosa “Orang Kristen”<br />

Pada mulanya, gereja Kristen tidak memiliki kekuasaan politik <strong>dan</strong> gedung‐gedung,<br />

tetapi hanyalah sekelompok orang yang berkumpul, seringkali dengan diam‐diam di<br />

rumah para anggotanya. Inilah jenis gereja yang Yesus inginkan bagi para pengikut‐<br />

Nya. Kerajaan‐Nya berada di dalam hati umat‐Nya.<br />

Kekristenan berkembang pesat sejak hari Minggu Paskah pertama seterusnya.<br />

Dalam beberapa tahun, sejumlah besar orang Yerusalem mengikuti ajaran Yesus.<br />

Walaupun pembunuhan terhadap orang Kristen berlangsung terus‐menerus, tidak ada<br />

satu pun orang Kristen mengadakan perlawanan fisik. Ajaran Yesus akhirnya menyebar<br />

ke seluruh Kekaisaran Roma. dengan kemurnian ajaran‐Nya, tanpa peperangan, tanpa<br />

pe<strong>dan</strong>g. Itulah cara Tuhan.<br />

Cinta kasih orang Kristen kepada orang‐orang lain dikenal luas di kalangan orang‐<br />

orang biasa. Mereka memperhatikan seorang tunawisma, <strong>dan</strong> memperlakukan para<br />

pengemis dengan hormat. Mereka menyelamatkan bayi‐bayi yang tak diinginkan <strong>dan</strong><br />

yang telah dibuang, serta membesarkannya seperti anak mereka sendiri. Dengan rela<br />

hati mereka membagi harta mereka satu sama lain. Ketika mereka bertemu di rumah<br />

untuk beribadat, orang kaya duduk dengan orang miskin, laki‐laki duduk dengan<br />

perempuan, <strong>dan</strong> budak‐budak duduk bersama‐sama dengan majikan mereka sebagai<br />

orang‐orang yang sejajar. Pada waktu itu, hal demikian adalah sebuah <strong>rev</strong>olusi. Akan<br />

tetapi, ketika Kaisar Konstantin bertobat <strong>dan</strong> kemudian Roma jatuh, lahirlah Gereja<br />

Katholik Roma Abad Pertengahan. Saat itu terjadi pergeseran drastis dari prinsip‐<br />

prinsip Yesus. Secara bertahap gereja mendapatkan kekuasaan politik <strong>dan</strong> dengan<br />

demikian mulai berfungsi seperti pemerintah duniawi.<br />

Pada gereja mula‐mula, Petrus <strong>dan</strong> Paulus menangani ajaran palsu dengan<br />

menantang para pengajar palsu berdebat dengan mereka, sambil menunjukkan kepada<br />

158

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!