29.01.2015 Views

BUKU I RKP 2013 - Bappeda

BUKU I RKP 2013 - Bappeda

BUKU I RKP 2013 - Bappeda

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

C. ISU STRATEGIS<br />

Dengan masalah dan tantangan tersebut, 11 isu strategis nasional yang akan<br />

dihadapi pada tahun <strong>2013</strong> adalah sebagai berikut.<br />

PENINGKATAN DAYA SAING<br />

1. Peningkatan Iklim Investasi dan Usaha (Ease of Doing Business);<br />

2. Percepatan Pembangunan Infrastruktur: National Connectivity;<br />

3. Peningkatan Pembangunan Industri di Berbagai Koridor Ekonomi;<br />

4. Penciptaan Kesempatan Kerja khususnya Tenaga Kerja Muda;<br />

PENINGKATAN DAYA TAHAN EKONOMI<br />

5. Peningkatan Ketahanan Pangan: Menuju Pencapaian Surplus Beras 10<br />

juta ton;<br />

6. Peningkatan Rasio Elektrifikasi dan Konversi Energi;<br />

PENINGKATAN DAN PERLUASAN KESRA<br />

7. Peningkatan Pembangunan Sumberdaya Manusia;<br />

8. Percepatan Pengurangan Kemiskinan : Sinergi Klaster I-IV;<br />

PEMANTAPAN STABILITAS SOSPOL<br />

9. Persiapan Pemilu 2014;<br />

10. Perbaikan Kinerja Birokrasi dan Pemberantasan Korupsi;<br />

11. Percepatan Pembangunan Minimum Essential Force.<br />

Dalam melaksanakan berbagai isu strategis tersebut, terutama dalam<br />

rangka Peningkatan Daya Saing dan Peningkatan Daya Tahan Ekonomi,<br />

akan memperhatikan daya dukung ekosistem, efisiensi penggunaan sumber<br />

daya serta penerapan teknologi dan cara produksi yang ramah lingkungan<br />

1. Peningkatan<br />

Iklim Investasi<br />

dan Usaha<br />

Kemampuan dan potensi investasi di Indonesia meningkat. Investasi berupa<br />

pembentukan modal tetap bruto dalam kecenderungan meningkat sampai<br />

triwulan IV/2011 didukung oleh penanaman modal asing dan dalam negeri<br />

yang kuat. Rasio investasi terhadap PDB pada tahun 2010 dan 2011 terjaga<br />

sekitar 35,7 persen.<br />

Ekspektasi yang tinggi terhadap perekonomian Indonesia, jumlah penduduk<br />

yang besar, daya beli masyarakat yang meningkat, dan ketersediaan sumber<br />

daya alam yang merupakan potensi yang besar untuk menarik investasi.<br />

Meningkatnya perananan Asia dengan Indonesia sebagai bagian penting dari<br />

Asia berpotensi mendorong investasi ke Indonesia.<br />

Turunnya peringkat hutang negara maju terutama negara-negara Eropa,<br />

pertumbuhan ekonomi yang tinggi pada negara-negara emerging Asia, serta<br />

meningkatnya upah buruh di negara-negara berkembang seperti Cina, India,<br />

Malaysia, dan Thailandmemberikan peluang kepada Indonesia untuk<br />

menarik investasi asing terutama dalam bentuk investasi langsung.<br />

Secara umum investasi dipengaruhi oleh dua faktor besar yaitu: faktor<br />

penarik (pull factors) dan faktor pendorong (push factors) sebagaimana<br />

ditunjukan dalam gambar 4.3.<br />

Kepercayaan pasar terhadap ekonomi Indonesia akan terus dijaga. Reformasi<br />

84 Rencana Kerja Pemerintah Tahun <strong>2013</strong>| Buku I – Bab IV Tema Pembangunan Nasional

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!