11.11.2014 Views

buku Kimia

buku Kimia

buku Kimia

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1. Asam<br />

Menurut Arrhenius, jika asam dilarutkan dalam air akan terjadi reaksi ionisasi<br />

sebagai berikut.<br />

H x<br />

Z(aq) x H + (aq) + Z x- (aq) atau<br />

H x<br />

Z(aq) + H 2<br />

O(l) x H 3<br />

O + (aq) + Z x- (aq)<br />

Asam melepaskan ion H + atau ion H 3<br />

O + . Ion H 3<br />

O + terjadi karena ion H + diikat<br />

oleh air. Reaksi ionisasi asam biasanya ditulis dengan melepaskan ion H + . Ion H +<br />

inilah yang merupakan pembawa sifat asam.<br />

Contoh reaksi ionisasi beberapa asam.<br />

a. HCl(aq) H + (aq) + Cl – (aq)<br />

b. H 2<br />

SO 4<br />

(aq) 2 H + (aq) + SO 4<br />

2-<br />

(aq)<br />

c. CH 3<br />

COOH(aq) H + (aq) + CH 3<br />

COO – (aq)<br />

Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan:<br />

Asam merupakan suatu senyawa yang dapat menghasilkan ion hidrogen<br />

(H + ) atau ion hidronium (H 3<br />

O + ) bila dilarutkan dalam air.<br />

Asam dapat dikelompokkan berdasarkan jumlah ion H + yang dilepaskannya,<br />

rumusnya, dan kekuatan asamnya.<br />

Berdasarkan jumlah ion H + yang dilepaskan asam dikelompokkan menjadi<br />

asam monoprotik, diprotik, dan triprotik.<br />

a. Asam monoprotik yaitu asam yang melepaskan satu ion H + dalam pelarut air,<br />

misalnya:<br />

HCl(aq) H + (aq) + Cl – (aq)<br />

HNO 3<br />

(aq)<br />

H + (aq) + NO 3–<br />

(aq)<br />

b. Asam diprotik yaitu asam yang melepaskan dua ion H + dalam pelarut air,<br />

misalnya:<br />

H 2<br />

SO 4<br />

(aq) 2 H + 2–<br />

(aq) + SO 4<br />

(aq)<br />

c. Asam triprotik yaitu asam yang melepaskan tiga ion H + dalam pelarut air,<br />

misalnya:<br />

H 3<br />

PO 4<br />

(aq) 3 H + 3–<br />

(aq) + PO 4<br />

(aq)<br />

Berdasarkan rumus kimianya asam dibedakan sebagai asam nonoksi, asam<br />

oksi, dan asam organik.<br />

a. Asam nonoksi yaitu asam yang tidak mengandung oksigen.<br />

Contoh beberapa asam nonoksi dan reaksi ionisasinya dapat dilihat pada<br />

Tabel 6.1.<br />

148 <strong>Kimia</strong> Kelas XI SMA dan MA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!