05.05.2013 Views

panduan-politik-sesat-islam-dan-tentara-salib-robert-spencer

panduan-politik-sesat-islam-dan-tentara-salib-robert-spencer

panduan-politik-sesat-islam-dan-tentara-salib-robert-spencer

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PANDUAN POLITIK SESAT TERHADAP ISLAM (DAN TENTARA SALIB)<br />

Tapi Godfrey sendiri, yang adalah salah satu pemimpin Tentara Salib yang paling<br />

dihormati, tidak ikut dalam pembantaian itu; mungkin karena dia lebih tahu bahwa<br />

tindakan <strong>tentara</strong>²nya malah menodai prinsip² perjuangan Salib.<br />

Balderic yang adalah bishop <strong>dan</strong> penulis sejarah Yerusalem di awal abad ke‐12<br />

melaporkan bahwa Tentara Salib membunuh antara 20 sampai 30.000 ribu orang<br />

dalam kota Yerusalem. 241 Kemungkinan besar angka ini dibesar‐besarkan, tapi<br />

sumber Islam bahkan menyebut angka yang lebih besar lagi. Meskipun sumber<br />

awal Islam tidak menyebut jumlah yang mati, Ibn al‐Jawzi menulis sekitar seratus<br />

tahun kejadian itu bahwa Tentara Salib “membunuh lebih daripada 70.000 Muslim”<br />

di Yerusalem. Ibn al‐Athir yang dikenal sebagai Saladin kontemporer yang menang<br />

perang atas Tentara Salib di akhir abad ke‐12, juga menyebut jumlah korban yang<br />

sama. 242 Ahli sejarah abad ke‐15 Ibn Taghribirdi menulis jumlah korban sebanyak<br />

100.000 orang. Dengan demikian bisa dilihat bahwa jumlah korban membengkak<br />

seiring dengan bertambahnya waktu, sampai² Presiden A.S. Bill Clinton juga latah<br />

mengutip di perguruan tinggi Katolik di kota Georgetown di bulan November,<br />

2001. Dia berkata bahwa Tentara Salib tidak hanya membunuh setiap prajurit<br />

Muslim <strong>dan</strong> setiap pria Muslim, tapi juga “setiap wanita <strong>dan</strong> anak² Muslim di Kuil”<br />

sampai darah menggenangi pergelangan kaki mereka, seperti yang ditulis oleh<br />

penulis Kristen anonim itu, tapi Daimbert, Godfrey, <strong>dan</strong> Raymond lalu<br />

membesarkannya jadi: “sampai ke lutut² kuda mereka.” 243<br />

Seperti yang telah kita dengar berkali‐kali, laporan kebiadaban ini merupakan “saat<br />

dimulainya permusuhan milenium antara Islam <strong>dan</strong> Barat.” 244 Tapi lebih tepat<br />

dikatakan bahwa inilah saat dimulainya milenia penuh tuduhan <strong>dan</strong> propaganda<br />

anti‐Barat. Penaklukan Yerusalem yang dilakukan Tentara Salib adalah tindakan<br />

kriminal yang biadab—terutama karena bertentangan dengan prinsip moral <strong>dan</strong><br />

agama yang mereka seharusnya mereka junjung tinggi. Akan tetapi jika melihat<br />

kebiasaan militer pada jaman itu, yang mereka lakukan bukanlah hal yang luar<br />

biasa. Di jaman itu sudah menjadi kebiasaan umum bahwa jika sebuah kota yang<br />

dikepung melakukan perlawanan, maka kota itu akan dihancurkan, <strong>dan</strong> jika kota<br />

itu menyerah, maka akan diampuni. Beberapa sumber menyatakan bahwa Tentara<br />

Salib berjanji tidak akan membunuh penduduk kota Yerusalem, tapi lalu melanggar<br />

janji sendiri. Yang menulis bahwa Tentara Salib membiarkan orang² Yahudi <strong>dan</strong><br />

Muslim meninggalkan kota dengan aman. Count Raymond memberi jaminan<br />

pribadi bagi keamanan Gubernur Fatimid Yerusalem yang bernama Iftikar al‐<br />

Daulah. 245 Dalam pan<strong>dan</strong>gan Tentara Salib, ketika jaminan ini dikeluarkan, maka<br />

241 Moshe Gil, A History of Palestine 634-1099 (Cambridge: Cambridge University Press, 1992), 827.<br />

242 Francesco Gabrieli, editor <strong>dan</strong> penerjemah, Arab Historians of the Crusaders (Berkeley, CA: University of<br />

California Press, 1957), 11.<br />

243 Bill Clinton, “Remarks as delivered by President William Jefferson Clinton, Georgetown University, November<br />

7, 2001.” Georgetown University Office of Protocol and Events, http://www.georgetown.edu.<br />

244 Amin Maalouf, The Crusaders Through Arab Eyes (New York: Schocken Books, 1984), xvi.<br />

245 Warren Carroll, The Building of Christendom (Front Royal, VA: Christendom College Press, 1987), 545.<br />

117

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!