25.10.2014 Views

difusi teknologi pengolahan mangga (7 produk olahan ... - KM Ristek

difusi teknologi pengolahan mangga (7 produk olahan ... - KM Ristek

difusi teknologi pengolahan mangga (7 produk olahan ... - KM Ristek

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

• It.<br />

Tahapan Proses<br />

Sortasi buah.<br />

Sortasi bertujuan untuk memilih buah <strong>mangga</strong> berdasarkan cacat fisik dan tingkat<br />

kematangan. Buah <strong>mangga</strong> yang dipilih sebagai bahan baku adalah yang memiliki tingkat<br />

kematangan 780-85% dan tidak busuk.<br />

Penimbangan<br />

Buah <strong>mangga</strong> hasil so rta si ditimbang (mis = 100 kg <strong>mangga</strong>). Penimbangan menggunakan<br />

timbangan agar dapat dihitung jumtah rendemennya.<br />

Pencucian<br />

8uah <strong>mangga</strong> dicuci dengan air bersih atau dalam tarutan klorin 1 % dengan cara<br />

menggosok-gosok kulit hingga tertepas dari kotoran yang melekat.<br />

Pengupasan<br />

Buah <strong>mangga</strong> dikupas hingga kulitnya bersih dan tidak ada lagi wama hijau pada daging<br />

buah.<br />

Pengirisan<br />

Pengirisan dilakukan dengan slicer agar menghasilkan ukuran yang seragam. dengan<br />

ketebalan ± 2-3 mm. lrisan <strong>mangga</strong> bisa langsung digoreng atau diberi perlakuan khusus<br />

seperti perendaman dalam larutan gula pasir dan natrium bisulfi t (5g natrium metabisulfi t<br />

dan 1,5 kg gula pasir dalam 1 liter air) selama 30 menit, khususnya <strong>mangga</strong> yang cepat<br />

browning. Selain itu sebelum digoreng, irisan <strong>mangga</strong> bisa dimasukkan ke dalam freezer.<br />

Penggorengan<br />

Sebelum digoreng, irisan <strong>mangga</strong> dimasukkan dalam alat pendingin (freezer') selama ± 12<br />

·am untuk meningkatkan kerenyahan keripik <strong>mangga</strong>. Lalu digoreng secara vakum pada<br />

(ekanan absolute 600-650 mmHg dan suhu 70 - 75 oC. Pada kondisi penggorengan yang<br />

demikian irisan <strong>mangga</strong> itidak mengalami perubahan aroma dan warna serta kehilangan<br />

. andungan vitaminnya karena suhu penggorengan yang rendah. Proses penggorengan<br />

nanya menguapkan kadar airnya saja.<br />

75

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!