12.11.2014 Views

bahan ajar budaya nusantara ii - Sekolah Tinggi Akuntansi Negara

bahan ajar budaya nusantara ii - Sekolah Tinggi Akuntansi Negara

bahan ajar budaya nusantara ii - Sekolah Tinggi Akuntansi Negara

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

KEBUDAYAAN TIMOR<br />

BAB<br />

18<br />

Tujuan Instruksional Khusus:<br />

Mahasiswa dapat menunjukkan ciri-ciri Orang Timor, sistem <strong>budaya</strong>nya, sistem sosialnya,<br />

GLOSSARIUM<br />

dan unsur-unsur ke<strong>budaya</strong>n universalnya.<br />

A. Letak Geografis<br />

Sebelah utara dan barat terdapat Laut Sawu, di sebelah timor negara Timor<br />

Leste, dan sebelah selatan terdapat Laut Timor.<br />

Pulau Timor terbagi menjadi 2 bagian, sebagian masuk wilayah Indonesia<br />

dan sebagian merupakan negara merdeka yaitu Timor Leste. Pulau Timor yang<br />

dikenal dengan sebutan “Nusa Cendana”, merupakan suatu dataran yang pada<br />

umumnya terdiri dari padang sabana dan steppa yang luas, deretan bukit dan hutan<br />

primer dan sekunder. Dari bukit-bukit itu mengalirlah banyak sungai kecil jyang<br />

memotong padang sabana dan steppa tadi. Karena letaknya dekat Australia, maka<br />

Timor amat terpengaruh angin kering dari benua itu dan menyebabkan suatu musim<br />

kemarau yang amat kering, dengan perbedaan suhu yang besar antara siang dan<br />

malam.<br />

Pada musim kemarau, pemandangan di Pulau Timor tampak kering dan<br />

berdebu dan banyak ternak yang mati karena kehausan dan kepanasan; sebaliknya<br />

pada musim hujan angin basah menghembus dari arah barat dan mengubah dataran<br />

Timor menjadi daerah padang rumput yang menghijau, sungai yang deras arusnya<br />

dan mengakibatkan banjir.<br />

B. Sistem Budaya<br />

Pada zaman dahulu orang Timor membangun desanya di tempat-tempat<br />

yang tidak mudah didatangi orang karena takut serangan musuh secara mendadak.<br />

Biasanya desa – desa dibangun di atas puncak – puncak gunung karang yang<br />

dikelilingin dengan dinding batu atau semak berduri. Rumah asli orang Timor di<br />

104 | P a g e

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!