02.07.2013 Views

Wahana

Wahana

Wahana

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Dalam percobaan fisikanya, Fadli dihadapkan pada suatu masalah, yaitu ia harus<br />

menggerakkan secara simultan roda A berjari-jari 2 dm dan roda B berjari-jari 8 dm yang<br />

jarak kedua poros A dan B adalah 12 dm. Akhirnya, Fadli menemukan cara untuk menggerakkan<br />

kedua roda tersebut secara bersama, yaitu dengan membuat sabuk lilitan yang<br />

menghubungkan kedua roda. Pertanyaannya adalah berapa panjang sabuk lilitan yang<br />

diperlukan Fadli? Ilustrasi fenomena ini diberikan oleh gambar 4.2.<br />

128<br />

Pengantar<br />

Gambar 4.1 Orang sedang balap sepeda<br />

Sumber: www.cambridgebicycle<br />

B<br />

8<br />

Gambar 4.2<br />

Jika kita mempunyai sebuah roda sepeda lengkap dengan jari-jarinya, maka kita<br />

mempunyai dua hal penting, yaitu jari-jari sepeda itu panjangnya sama dan pusat roda<br />

sebagai tempat pemasangan jari-jari yang jaraknya ke sembarang tepi roda sama. Bagian<br />

tepi roda itu secara matematika membentuk lingkaran, yang telah kita pelajari di kelas VIII<br />

dahulu.<br />

Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, Anda sebaiknya ingat kembali beberapa<br />

konsep tentang jarak antara dua titik, persamaan garis, bidang lingkaran dan persamaan<br />

kuadrat. Selanjutnya, Anda dipersilakan mempelajari materi bab ini, dan Anda diharapkan<br />

dapat menjelaskan lingkaran beserta aspek-aspeknya tidak hanya pendekatan secara geometri<br />

tetapi juga tinjauan secara aljabar. Khususnya, Anda dapat membantu permasalahan yang<br />

dihadapi Fadli di atas.<br />

12<br />

2<br />

A<br />

Matematika SMA/MA Kelas XI - IPA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!