02.07.2013 Views

Wahana

Wahana

Wahana

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

absis : Titik-titik yang dikorespondensikan dengan bilanganbilangan<br />

di sumbu x pada sistem koordinat Cartesius.<br />

akar : Akar pangkat n dari suatu bilangan (n bilangan asli) adalah<br />

suatu bilangan yang bila dipangkatkan n menghasilkan<br />

bilangan yang ditarik akarnya tersebut. Secara matematika<br />

akar pangkat n dari bilangan a adalah bilangan x sedemikian<br />

hingga x n = a.<br />

asimtot : Asimtot suatu garis lengkung adalah garis yang tidak pernah<br />

dipotong oleh garis.<br />

data : Sesuatu yang diketahui atau dianggap.<br />

data kualitatif : Data yang tidak berbentuk angka.<br />

data kuantitatif : Data dalam bentuk angka.<br />

derajat : Satuan ukuran sudut, tekanan udara, dan suhu.<br />

desil : Ukuran yang membagi sekelompok nilai menjadi 10 bagian<br />

yang sama.<br />

diagram : Gambar yang menyajikan data tentang sesuatu masalah.<br />

diagram lingkaran : Diagram yang menggunakan daerah lingkaran untuk<br />

menggambarkan suatu keadaan.<br />

diameter : Garis tengah lingkaran atau ruas garis yang melalui titik pusat<br />

suatu lingkaran.<br />

dispersi : Ukuran jauh dekatnya nilai pengamatan dari rata-rata<br />

hitungnya.<br />

frekuensi : Banyaknya nilai muncul.<br />

frekuensi nisbi atau relatif : Terkaan tentang seringnya suatu data muncul.<br />

frekuensi kumulatif : Frekuensi yang dijumlahkan.<br />

fungsi : Fungsi merupakan relasi khusus. Sering disebut juga “Relasi<br />

fungsional”. Karena itu tidak semua relasi merupakan fungsi.<br />

Suatu relasi antara A dan B disebut fungsi apabila setiap unsur<br />

(anggota) himpunan A dipasangkan tepat satu unsur (anggota)<br />

himpunan B.<br />

346<br />

Glosarium<br />

fungsi ganjil : Suatu fungsi f(x) disebut ganjil apabila terdapat hubungan<br />

f(-x) = -f(x), ∀ x anggota domain.<br />

fungsi genap : Suatu fungsi f(x) disebut genap bila f(-x) = f(x).<br />

fungsi identitas : Suatu fungsi I yang dinyatakan dengan rumus I(x) = x.<br />

Matematika SMA/MA Kelas XI - IPA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!