12.05.2013 Views

budaya-bebas

budaya-bebas

budaya-bebas

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

tuntutan “pasar”. Namun jika anda berpikir peran perpustakaan lebih<br />

besar dari ini. Jika anda pikir peran perpustakaan adalah mengarsipkan<br />

<strong>budaya</strong>, di luar apakah ada permintaan atas satu produk <strong>budaya</strong> maupun<br />

tidak, maka kita tidak dapat mengandalkan pasar komersial untuk<br />

mengambil alih peran perpustakaan.<br />

Saya akan menjadi orang pertama yang setuju bahwa usaha ini<br />

harus dilakukan sebanyak-banyaknya: Kita harus sebisa mungkin<br />

mengandalkan pasar untuk menyebarkan dan mengerahkan <strong>budaya</strong>.<br />

Pesan saya sama sekali tidak anti-pasar. Akan tetapi ketika kita melihat<br />

pasar tidak melaksanakan tugasnya, maka kita harus memberikan<br />

ke<strong>bebas</strong>an seluas-luasnya pada kekuatan non-pasar untuk mengisi<br />

kesenjangan yang terjadi. Seperti hasil perhitungan seorang peneliti,<br />

dalam <strong>budaya</strong> Amerika, 94 persen dari film, buku, dan musik yang<br />

diproduksi antara tahun 1923 dan 1946 tidak tersedia secara komersial.<br />

Bagaimanapun anda mencintai pasar komersial, jika akses itu<br />

bernilai, maka 6 persennya adalah kegagalan dalam menyediakan<br />

nilai tersebut13 .<br />

Pada bulan Januari 1999, kami mengajukan gugatan<br />

atas nama Eric Eldred di pengadilan distrik federal di Washington,<br />

D.C., dan meminta pengadilan untuk menyatakan bahwa Undang-<br />

Undang Perpanjangan Masa Hak Cipta Sonny Bono (CTEA)<br />

inkonstitusional. Dua klaim utama yang kami ajukan adalah (1)<br />

perpanjangan masa hak cipta yang berlaku telah melanggar ketentuan<br />

Konstitusi tentang “Waktu terbatas”, dan (2) perpanjangan masa hak<br />

cipta hingga 20 tahun telah melanggar Amandemen Pertama.<br />

Pengadilan distrik menolak klaim kami bahkan tanpa mendengar<br />

argumen yang hendak kami ajukan. Sebuah panel hakim Pengadilan<br />

Banding untuk Sirkuit D.C. juga menolak klaim kami, meskipun<br />

mereka telah mendengar argumen kami yang cukup panjang. Namun<br />

putusan itu juga memunculkan satu penolakan oleh salah seorang<br />

hakim yang paling konservatif di pengadilan tersebut. Dan penolakan<br />

itu memberi kekuatan pada klaim kami.<br />

KESEIMBANGAN 269

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!