10.01.2015 Views

1y3agbn

1y3agbn

1y3agbn

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

FOKUS<br />

Surat izin rute AirAsia dari<br />

Ditjen Perhubungan Udara<br />

yang hanya membolehkan<br />

terbang Surabaya-Singapura<br />

pada Senin, Selasa, Kamis,<br />

dan Sabtu. Pesawat QZ8501<br />

yang jatuh terbang pada<br />

Minggu pagi.<br />

ISFARI HIKMAT/DETIKCOM<br />

Jonan mengatakan sudah menerima<br />

surat elektronik pernyataan bersalah dari<br />

bos AirAsia, Tony Fernandes. “Ngaku bahwa<br />

tidak ada izin rute,” kata Jo nan.<br />

Namun Tony belakangan membantahnya.<br />

Dia menyatakan memiliki izin slot time serta<br />

rute Surabaya-Singapura dan berhak terbang<br />

selama seminggu penuh. “Apa yang terjadi<br />

hanyalah masalah administrasi,” kata Tony,<br />

yang menyarankan Indonesia bermigrasi ke<br />

sistem perizinan terkomputerisasi seperti di<br />

Singapura.<br />

Legalitas penerbangan QZ8501 memang<br />

jadi masalah tersendiri antara AirAsia dan<br />

perusahaan asuransi. Sempat muncul kecemasan<br />

asuransi tak akan membayarkan klaim<br />

kepada keluarga korban jika terbukti AirAsia<br />

melanggar aturan.<br />

Namun guru besar ilmu hukum Universitas<br />

Indonesia, Hikmahanto Juwana, menyatakan<br />

keluarga korban akan tetap mendapatkan bayaran<br />

tersebut. “Dalam hukum udara, ganti<br />

rugi wajib langsung diberikan oleh perusahaan<br />

penerbangan tanpa perlu dibuktikan<br />

kesalahan ada pada siapa,” kata Hikmahanto.<br />

“Ini dikenal dengan tanggung jawab mutlak.”<br />

Perdebatan soal penerbangan ilegal, kata<br />

dia, adalah urusan internal antara maskapai<br />

dan perusahaan asuransi yang dipakainya.<br />

Kalaupun nantinya asuransi menolak membayar,<br />

AirAsia-lah yang membayar kompensasi<br />

sebesar Rp 1,25 miliar.<br />

Direktur Aviation Security AirAsia Kapten<br />

Achmad Sadikin menyatakan maskapainya<br />

akan bertanggung jawab memberikan kompensasi<br />

kepada keluarga. “AirAsia akan tetap<br />

MAJALAH DETIK 12 - 18 JANUARI 2015

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!