12.07.2015 Views

Madilog-Tan-Malaka

Madilog-Tan-Malaka

Madilog-Tan-Malaka

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

diambil di Cuba, besinya atau bajanya digembleng di Amerika dan mesinnya di bikin diAmerika atau Inggris.Perusahaan minyak tidak lagi lokal, pada satu daerah kecil saja atau nasional, melainkansebab pestnya kemajuan pesawat sudah betul-betul Internasional. Keuangan buat menjalankanperusahaan yang berdasarkan Internasional ini, tiada lagi keluar dari kantongnya anggota ataukepala kongsi, melainkan dari beberapa Bank : Bank Negara atau Bank seseorang, dariseluruh penjuru dunia pula terutama Inggris dan Belanda.Bersangkutan dengan hal ini, maka tiadalah lagi kita dapati pergaulan para buruh denganpemimpinnya pada Zaman Tengah di Tiongkok atau pada masa Majapahit. Buruh halus dankasar Indonesia tiadalah bisa lagi duduk atau makan bersama-sama tuan Deterding. Tidak sajaantara tempat berjauhan, tetapi antara kedudukan sosial dalam masyarakat zaman sekarangada berjauhan seperti bumi dengan langit. Kalau ada perhubungan antara tuan "besar” dengankuli dipabrik atau galian minyak, maka perhubungan itu biasanya dijalankan oleh tingkat yangmenghubungkan tangan tuan besar dengan kepala kuli. Atau kata yang lain dipakai yangmenghubungkan mulut tuan besar dengan telinga kuli ialah perkataan God verdmome.C. PERLANTUNAN.Sudah diterangkan pada bagian A, perkenaan sifat Bumi dan Iklim sebagai Perkakas danpada bagian B (a, b, c, d, e) perkenaan perkakas dengan keadaan Ekonomi. Sekarang akanditunjukkan perlantunan diantara ketiga perkara itu.Pada gerakan pertama kita lihat arah gerakan itu dari sifat Bumi dan Iklim menuju kePesawat dari sini menuju keadaan Ekonomi (Perlantunan antara sifat Bumi dan Iklim denganperkakas juga ada, tetapi hal ini nanti akan dibicarakan). Sekarang kita akan perlihatkan arahmembalik dari Keadaan Ekonomi ke Pesawat, dan dari Pesawat ke Sifat Bumi dan Iklim.Pada gerakan pertama kita saksikan. Sifat Bumi dan Iklim. Jadi alat adanya (condition)Pesawat dan Pesawat jadi alat adanya keadaan Ekonomi. Pada gerakan membalik kita akansaksikan keadaan Ekonomi, akan jadi alat adanya Pesawat dan pesawat akan jadi alat adanyasifat Bumi dan Iklim.Kita sekarang sudah sampai pada keadaan ekonomi yang bersifat kapitalis. Hal ini olehsemua yang berpolitik sudah umum diketahui di Indonesia. Surat kabar dan berjenis-jenisperkumpulan sudah cukup membicarakan hal ini. dua sifat dari peraturan ekonomi kapitalis,dua sifat yang berkenaan dengan pasal ini, saya akan kemukakan disini.1. Penghasilan liar, anarchy in the production ;2. Persaingan (concurency).Pada zaman pra-monopoly, sebelum monopoli zaman sekarang, maka penghasilan liar ituumum sekali. Satu indsutrialis tak tahu-menahu dengan kapitalis lainnya, walaupun senegara.Banyaknya hasil perusahaanya dan harga barangnya ia tetapkan sendiri. dia tiada rembukantentang banyaknya hasil dan harganya itu dnegan kawannya. Pada zaman yang umumnya

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!