29.11.2014 Views

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

CONTOH WAWANCARA SEMI-TERSTRUKTUR<br />

Panduan Penyelidikan PD:<br />

Mewawancara Pengasuh dalam Kunjungan Rumah<br />

I. Pertanyaan Umum<br />

1. Berapa orang yang tinggal di rumah ini? Berapa orang yang makan<br />

bersama-sama?<br />

2. Ada berapa anak di rumah ini? Berapa usia mereka? Berapa anak<br />

berusia di bawah tiga tahun?<br />

3. Anak yang sudah lebih besar apakah mereka sekolah? Kalau tidak,<br />

kenapa?<br />

4. Apa pekerjaan anda? Ayah? Anggota keluarga yang lain?<br />

5. Berapa banyak penghasilan kelurga tiap harinya?<br />

6. Berapa lama mereka bekerja? (Pagi? Sore? Sepanjang hari? Sepanjang<br />

malam?)<br />

7. Dimana mereka bekerja? Berapa lama perjalanan dari rumah ke tempat<br />

kerja? Apakah anak dibawa serta?<br />

II. Pertanyaan mengenai perilaku pemberian makan untuk para pengasuh<br />

1. Apa anda masih menyusui anak ini? Bila ya, berapa sering? Apakah<br />

juga pada malam hari?<br />

2. Makanan apa yang anda berikan pada anak anda selain dari menyusui?<br />

3. Kapan anda mulai memberikan makanan tambahan? Makanan tambahan<br />

apa yang anda berikan?<br />

4. Berapa kali dalam sehari anda memberi makan anak anda?<br />

5. Berapa banyak makanan yang anda berikan pada anak anda?<br />

(Tunjukkan dengan menggunakan piring dan sendok yang mereka<br />

gunakan sehari-hari)<br />

6. Siapa yang memberi anak makan dan bagaimana si anak makan?<br />

(menggunakan tangan, sendok, dikunyah)<br />

7. Makanan apa saja yang sudah pernah anda berikan pada anak anda<br />

hingga hari ini? (tuliskan daftar makanan termasuk ASI)<br />

8. Makanan apa yang akan anda berikan untuk anak anda malam ini?<br />

9. Apakah anak anda diberi makan oleh orang lain? Siapa? (kakak,<br />

tetangga, dan lain-lain)<br />

10. Apa yang anda lakukan ketika anak anda tidak ingin makan atau<br />

hanya mau makan sedikit saja?<br />

11. Menurut anda makanan apa yang baik untuk anak kecil? Mengapa?<br />

12. Kalau anak anda sakit diare, apakah anda memberikan makanan dan<br />

minuman dalam jumlah lebih banyak atau lebih sedikit? Mengapa?<br />

13. Apakah anda membeli makanan untuk anak anda? Jika ya, makanan<br />

jenis apa? (makanan kecil, makanan segar)<br />

14. Dibeli dimana (sebutkan toko dan warungnya) dan mengapa?<br />

15. hanya untuk ibu menyusui: Bagaimana kebiasaan ibu menyusui<br />

kalau ibu sedang sakit?<br />

Tanyakan perihal perilaku<br />

pemberian makan pada saat<br />

anak sakit, misalnya :Kalau<br />

anak anda sakit diare, apakah<br />

anda memberi nya makan<br />

dan minum yang sama atau<br />

lebih banyak atau lebih<br />

sedikit?<br />

Mengapa?”<br />

Panduan PD & Pos Gizi / 103

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!