29.11.2014 Views

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

Positive Deviance & Hearth - CORE Group

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PENILAIAN DATA AWAL GIZI<br />

PERSIAPAN<br />

AWAL:<br />

Pastikan bahwa<br />

ibu/pengasuh memahami apa<br />

yang sedang terjadi.<br />

Pengukuran berat dan<br />

panjang badan dapat bersifat<br />

traumatik.; para peserta perlu<br />

merasa nyaman dengan<br />

proses tersebut. Jagalah agar<br />

peralatan tetap sejuk, bersih<br />

dan aman. Jangan bekerja<br />

langsung di bawah sinar<br />

matahari karena dapat<br />

mengganggu pembacaan<br />

timbangan dan peralatan<br />

lainnya serta orang-orang<br />

akan merasa lebih nyaman.<br />

Diperlukan Dua Orang<br />

yang Terlatih:<br />

Jika memungkinkan, dua<br />

orang harus mengukur tinggi<br />

dan panjang badan anak. Sang<br />

pengukur memegang badan<br />

anak dan melakukan<br />

pengukuran. Sang asisten<br />

membantu memegang anak<br />

dan mencatat hasil<br />

pengukuran. Jika hanya ada<br />

seorang asisten yang tidak<br />

terlatih seperti sang ibu, sang<br />

pengukur yang terlatih harus<br />

juga mencatat hasil<br />

pengukuran.<br />

2. PANDUAN UNTUK MENIMBANG DAN MENGUKUR ANAK<br />

Instruksi untuk Menimbang Berat Badan Anak<br />

dengan Menggunakan Timbangan Gantung Salter<br />

1. Pengukur atau asisten: Gantung timbangan pada tempat yang<br />

aman seperti pada langit-langit rumah. Mungkin anda akan<br />

membutuhkan seutas tali untuk menggantung timbangan hingga sejajar<br />

dengan mata. Minta sang ibu untuk melepas sebanyak mungkin<br />

pakaian sang anak.<br />

2. Pengukur: kaitkan sepasang celana kosong pada kail timbangan<br />

untuk menimbang dan sesuaikan timbangan ke angka nol, kemudian<br />

pindahkan celana tersebut dari timbangan.<br />

3. Pengukur: Minta sang ibu untuk memegang anaknya.<br />

Letakkan tangan anda pada bagian kaki dari lobang celana (Panah 1).<br />

Pegang kaki anak dan tarik melalui lobang kaki celana (Panah 2).<br />

Pastikan bahwa tali pengikat celana tersebut berada di depan sang<br />

anak.<br />

Keterangan Gambar:<br />

Panah 1 Tempatkan tangan anda pada lobang kaki<br />

Panah 2 Pegang kaki<br />

Panah 3 Anak bergantung dengan bebas<br />

Panah 4 Asisten yang memegang kuesioner<br />

Panah 5 Pengukur membaca timbangan yang sejajar dengan mata<br />

Pedoman ini dikutip dari How to Weigh and Measure Children: Assessing<br />

the Nutritional Status of Young Children in household Surveys, UM<br />

Department of Technical Cooperation for Development and Statistical<br />

Office, 1996 (2) dan Anthrometric indicators Measurement Guide, Bruce<br />

Cogill, Food and Nutrition Technical Assistance project, 2001 (3).<br />

80 / Bab Tiga: Mempersiapkan Penyelidikan PD

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!