02.07.2013 Views

teknik pembibitan tanaman dan produksi benih jilid 1 smk

teknik pembibitan tanaman dan produksi benih jilid 1 smk

teknik pembibitan tanaman dan produksi benih jilid 1 smk

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

a. Norma Kesehatan pekerja<br />

Norma kesehatan kerja diharapkan<br />

menjadi instrumen yang mampu<br />

menciptakan <strong>dan</strong> memelihara derajat<br />

kesehatan kerja setinggi-tingginya. K3<br />

dapat melakukan pencegahan <strong>dan</strong><br />

pemberantasan penyakit akibat kerja,<br />

misalnya kebisingan, pencahayaan<br />

(sinar), getaran, kelembaban udara, <strong>dan</strong><br />

lain-lain yang dapat menyebabkan<br />

kerusakan pada alat pendengaran,<br />

gangguan pernapasan, kerusakan paruparu,<br />

kebutaan, kerusakan jaringan tubuh<br />

akibat sinar ultraviolet, kanker kulit,<br />

kemandulan, <strong>dan</strong> lain-lain.<br />

Hal yang penting diperhatikan dalam<br />

penerapan kesehatan pekerja dalam<br />

bi<strong>dan</strong>g <strong>teknik</strong> per<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> dapat<br />

dikelompokkan menjadi dua bagian, yaitu<br />

penerapan dalam bi<strong>dan</strong>g <strong>teknik</strong><br />

pem<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> secara secara<br />

generatif maupun vegetatif. Dalam <strong>teknik</strong><br />

per<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> secara generatif<br />

yang pada umumnya terdiri dari kegiatan<br />

persiapan lahan, pengolahan tanah,<br />

pesemaian, <strong>pembibitan</strong>, penanaman,<br />

pengairan, pemupukan, pengendalian<br />

hama, penyakit <strong>dan</strong> gulma, persilangan,<br />

pemanenan, penanganan pasca panen,<br />

prosesing <strong>benih</strong> <strong>dan</strong> pengemasan<br />

terdapat beberapa hal yang harus<br />

diperhatikan <strong>dan</strong> diupayakan untuk<br />

diterapkan yaitu:<br />

• Penggunaan alat <strong>dan</strong> mesin-mesin<br />

• Penggunaan bahan kimia<br />

• Dalam aktivitas agrobisnis<br />

per<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> secara vegetatif<br />

baik secara konvensional (menyetek,<br />

mencangkok, menyambung <strong>dan</strong> lainlain)<br />

hal-hal yang harus diperhatikan<br />

dalam kesehatan pekerja sama<br />

dengan dalam kegiatan <strong>teknik</strong><br />

per<strong>benih</strong>an secara generatif yaitu<br />

penggunaan alat mesin serta<br />

penggunaan bahan kimia.<br />

• Dalam aktivitas agrobisnis<br />

per<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> secara vegetatif<br />

dengan <strong>teknik</strong> kultur jaringan terdapat<br />

sedikit perbedaan yaitu harus<br />

memperhatikan minimal 3 hal dalam<br />

kesehatan pekerja yaitu; penggunaan<br />

alat <strong>dan</strong> mesin-mesin, penggunaan<br />

bahan kimia <strong>dan</strong> penggunaan lampu<br />

ultra violet dalam persiapan enkas<br />

untuk inokulasi bahan berupa sel<br />

atau jaringan <strong>tanaman</strong>.<br />

Beberapa hal penting yang harus<br />

diperhatikan adalah tindakan pertolongan<br />

pertama, regu penolong, pelayanan<br />

kesehatan kerja , perawatan kesehatan,<br />

tempat berteduh <strong>dan</strong> perumahan, gizi <strong>dan</strong><br />

air minum. Jika terjadi gangguan<br />

kesehatan maka harus ada tempat untuk<br />

pelaporan, pencatatan, penyelidikan <strong>dan</strong><br />

pemberitahuan penyakit <strong>dan</strong> kecelakaan<br />

kerja<br />

Aktivitas per<strong>benih</strong>an <strong>tanaman</strong> pada<br />

umumnya dilakukan di lokasi yang agak<br />

jauh dari kota. Oleh sebab itu harus ada<br />

pekerja yang terampil dalam prosedur<br />

PPPK (Pertolongan Pertama Pada<br />

Kecelakaan). Pelatihan ini meliputi<br />

perawatan luka terbuka, <strong>dan</strong> resusitasi.<br />

Dalam area di mana pekerjaanterlibat<br />

dengan resiko keracunan oleh bahan<br />

kimia atau asap, ular, serangga atau labalaba<br />

penggigit atau bahaya spesifik lain,<br />

maka pelatihan pertolongan pertama<br />

harus diperluas melalui konsultasi dengan<br />

orang atau organisasi yang berkualitas.<br />

Alat atau kotak PPPK yang dirawat<br />

dengan baik harus siap tersedia di tempat<br />

kerja <strong>dan</strong> dilindungi terhadap pencemaran<br />

oleh kelembaban <strong>dan</strong> kotoran. Wadah ini<br />

harus ditandai dengan jelas <strong>dan</strong> tidak<br />

berisi apapun selain peralatan PPPK <strong>dan</strong><br />

semua karyawan harus mengetahui<br />

tempat penyimpanan peralatan PPPK <strong>dan</strong><br />

prosedurnya..<br />

Jika dalam melakukan kegiatan<br />

agribisnis per<strong>benih</strong>an terjadi kecelakaan<br />

harus terdapat alat komunikasi agar dapat<br />

dengan segera menghubungi regu<br />

penolong seperti rumah sakit, ambulance<br />

Teknik Pem<strong>benih</strong>an Tanaman 22

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!