11.07.2015 Views

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

— <strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong> —Demokrasi <strong>Islam</strong> Indonesia, terhadap usaha untuk menyelenggarakanKongres Umat <strong>Islam</strong> Indonesia, dan beberapa persoalanlagi. Perkembangan pembicaraan dalam diskusi-diskusi, mautidak mau, menyentuh persoalan-persoalan yang lebih mendasarterutama persoalan ideologi, misalnya apakah yang dimaksuddengan ideologi <strong>Islam</strong>, atau apakah <strong>Islam</strong> itu suatu ideologi;bagaimana seharusnya merumuskan ideologi politik umat<strong>Islam</strong> Indonesia; bagaimana kedudukan <strong>Islam</strong> di hadapkan denganideologi-ideologi “sekular” seperti demokrasi, sosialismedan Marxisme, atau yang lain lagi. Dengan sendirinya diskusidiskusiitu akhirnya menyangkut masalah pemahaman tentang<strong>Islam</strong> itu sendiri. Walaupun Ahmad Wahib termasuk pendatangbaru dalam “lingkungan elite” HMI waktu itu, ia juga terlibatdalam diskusi-diskusi berat tersebut. Wahib tergolong di antarakawan-kawan yang berani berpendirian dan bersikap berbeda,malah terkadang berlawanan dengan pendirian dan sikap umatatau lebih tepat golongan <strong>Islam</strong> pada umumnya. Bagi Wahibdan kawan-kawannya, komitmen muslim, pertama-tama danterutama adalah pada nilai-nilai <strong>Islam</strong>, dan bukan pada organisasi“<strong>Islam</strong>” ataupun tokoh “<strong>Islam</strong>” tertentu.Di luar lingkungan HMI, di Yogya juga terdapat “LingkaranDiskusi Limited Group” yang di pimpin oleh Dr. Mukti Ali.Wahib merupakan salah seorang anggota tetap dari LingkaranDiskusi ini. Di sini pun terjadi diskusi-diskusi yang kadang-kadangmenyangkut masalah-masalah dasar dalam agama. Pembicaraan-pembicaraanyang terjadi acapkali mendorong oranguntuk merenung dan mengadakan pemikiran ulang, malahmungkin mempertanyakan kembali apa yang dipahami selamaini tentang soal-soal keagamaan.Pendahuluanxiii

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!