11.07.2015 Views

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

— <strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong> —jauh lagi. Manusia itu diperkaya oleh pertanyaan-pertanyaan.Penolakan atau pembunuhan terhadap pertanyaan-pertanyaanberarti mempergersang kehidupan ini. Persoalannya adalah bagaimanakita mampu “mengangkat” pertanyaan-pertanyaan dibawah sadar-yang tak kita sadari – menjadi persaji secara terusterang di atas sadar.Kelemahan saya yang ketiga adalah bahwa saya kurang tegasdan kurang berani, secara tidak sadar, dalam menghadapitantangan-tantangan. Pendirian kita sebetulnya tidak boleh dipengaruhioleh “ketakutan” akan suatu tantangan atau sebaliknyajuga kita tak boleh dipengaruhi oleh keberanian yang dibuat-buatatau dilebih-lebihkan dalam menghadapi tantangan.Efek takut mengkerut dan berani sekedar harga diri juga merupakanhambatan dalam kebebasan berpikir.Kelemahan saya yang keempat adalah kekurang-sadaranakan motif paling individual keluarnya saya dari HMI yaitu:1. Perasaan terkekang: 2. Pengembangan kemampuan berpikiryang sangat lambat dan atau terus lambat: 3. Bahwa, bagaimanapunjuga ikatan golongan akan sangat menghambat dalampeningkatan tataran-tataran berpikir: Peningkatan tataran inisangat perlu bagi pembaharuan-pembaharuan idea.Sebenarnya persoalan perbaikan dalam HMI itu sudah dikerjakansewaktu masih di dalam dan berakhir dengan keputusasaan.Putus asa kerena tak ada daya untuk melakukannya.Karena itu bagi saya—entahlah bagi Djohan-perbaikan HMIbukan jadi motif utama, tapi jadi cita-cita dari keberpijakansaya di pintu keluar himpunan ini. Bagi saya, bagaimana dengankeluarnya saya itu di samping menjawab motif-motif individualdi atas, saya bisa memanfaatkannya untuk perbaikan38 <strong>Pergolakan</strong> <strong>Pemikiran</strong> <strong>Islam</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!