11.07.2015 Views

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

— <strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong> —halnya golongan <strong>Islam</strong>, mereka sebetulnya tidak konsekuen. Disatu pihak dalam ajaran-ajarannya berkata bahwa mereka yangtidak beribadat adalah kafir (bukan islam); di lain pihak merekayang tidak beribadat dimasukkan dalam perhitungan sebagaiorang-orang muslim.Tapi ada pertanyaan selanjutnya yang lebih menarik. Mungkinkahorang merasa beragama <strong>Islam</strong> atau menganut ajaran <strong>Islam</strong>bila dia tidak punya sambungan sama sekali dengan tradisiislam? Saya kira sukar sekali. Untuk saya sendiri: memang sayasekarang kelihatan tidak punya sambungan atau lepas sama sekalidari tradisi islam. Penyambung (link) kelihatan tidak ada.Ini saya akui bila dilihat dari segi eksteren kini. Tetapi kontinyuitassebetulnya ada dan atau terjadi yaitu proses dalam batinsaya. Dari batin yang mula-mula terbenam sama sekali dalamtradisi islam dan kemudian berubah sedikit demi sedikit sampaikeadaan sekarang. Keadaan sekarang ini dengan tradisi yangberlangsung di luar diri saya memanglah tidak segera kelihatanhubungannya. Pokoknya link-link penyambung ada dalam proseshidup saya. Apa yang saya anut dan lakukan sekarang adalahsuatu kontinyuitas dengan tradisi Muhammad. Untuk orangyang masih baru sama sekali dalam pengakuan keislamannya,mungkinkah merasa menganut <strong>Islam</strong> dengan sekaligus menerimapemahaman <strong>Islam</strong> seperti yang saya lakukan? Saya kira persoalannyaadalah: Apakah orang tersebut merasa dalam suatukontinyuitas dengan tradisi Muhammad. Mendalami kehidupanMuhammadkah dia? Dan apakah orang tersebut menghayatinyadan menarik garis lanjut yang kreatif ke zaman kini menurutorientasi pribadinya?2 September 1971126 <strong>Pergolakan</strong> <strong>Pemikiran</strong> <strong>Islam</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!