11.07.2015 Views

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

Pergolakan Pemikiran Islam - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

— <strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong> —F. Sisca... Maafkan AkuDalam malam yang senyap tanpa gairah ini, aku memandangkehidupan dengan hati yang hampa, Aku menjadi nostalgia bilakuingat masa kanak-kanakku yang begitu riang, masa pelajarkuatau masa remajaku yang penuh kegembiraan dan masa awalkemahasiswaanku yang penuh optimisme. Aku teringat kembalipergaulanku dengan kawan-kawan putra atau putri dengansegala adegan-adegan indah yang mungkin tak akan pernahkutemui lagi. Kini mereka semua telah maju kedepan meneruskankemantapan garis hidupnya; dan tinggallah aku terusdi belakang, tanpa berani berbuat apa-apa, dalam termangumangumerenungkan: apakah sebenarnya garis hidupku. Danketidakmantapan garis ini membawa akibat-akibat berantaiyang sangat parah.F. Sisca... maafkan aku kurang jantan. Aku tak pandai menembakdan tidak sunguh-sunguh menembak hati manusiawalaupun aku ingin menembak dan ingin tepat pula. Aku tahusetelah semuanya terlambat dan setelah aku lumpuh merasa tidakbisa berbuat. Walaupun aku punya keinginan tapi aku selalumenilai obyek dan peristiwa-peristiwanya murni sematamatasebagai peristiwa-peristiwa kemanusiaan yang umum. Disinilahaku tidak mampu menangkap kekhususan-kekhususanperistiwa. Tapi aku berjanji, suatu kelak, bila aku telah mampuberdiri sendiri sebagai manusia utuh, aku akan datang menjengukdalam suatu kunjungan yang telanjang dari seorang manusia.Teruslah melangkah dan aku pun akan berusaha untukmelangkah walau ke arah lain.8 Februari 1970Pribadi yang Selalu Gelisah 343

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!