02.07.2013 Views

download

download

download

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

G. RINGKASAN<br />

Indonesia adalah negara kepulauan, dan merupakan negara<br />

kepulauan terbesar di dunia. Negara Indonesia terdiri dari 17.504 pulau,<br />

terbentang dari Barat ke Timur sepanjang 5.110 km dari 950 Bujur Timur-<br />

1410 Bujur Timur, dan dari utara keselatan sepanjang 1.888 km dari 60<br />

Lintang Utara-110 Lintang Selatan. Luas wilayah Indonesia menapai<br />

5.193.252 km2, dengan luas daratan 1.904.443 km2, dan mempunyai<br />

garis pantai sepanang 54.716 km, merupakan yang terpanjang kedua di<br />

dunia seteah Kanada.<br />

Bangsa Indonesia terbagi atas ratusan suku bangsa, yang<br />

masing-masing memiliki adat dan tradisi berbeda. Merekapun mempunyai<br />

bahasa daerah yang berlainan, dengan ratusan dialek dan logat<br />

bahasa. Jika dikelompokkan, diperkirakan terdapat sekitar 200 sampai<br />

250 bahasa daerah. Dari daftar sementara suku bangsa di Indonesia<br />

yang dikumpulkan, diperkirakan terdapat sekitar 360 kelompok suku<br />

bangsa. Suku bangsa adalah suatu golongan manusia yang terikat oleh<br />

kesadaran dan identitas akan kesatuan kebudayaan, sedangkan<br />

kesadaran dan identitas tadi seringkali (tetapi tidak selalu) dikuatkan oleh<br />

kesatuan bahasa.<br />

Pemerintah Indonesia sendiri untuk kepentingan administratif<br />

yang sifatnya praktis membagi suku bangsa di Indonesia menjadi tiga<br />

golongan, yaitu: suku bangsa, golongan keturunan asing, dan masyarakat<br />

terasing.<br />

Dalam pengertian sehari-hari, dalam pengertian awam atau dalam<br />

pengertian popular, pertama-tama kebudayaan dipahami sebagai kata<br />

benda atau bahkan benda itu sendiri. Hanya saja bukan benda yang tak<br />

bernilai, melainkan benda yang bernilai keindahan. Karena itulah maka<br />

kebudayaan sering dianggap sama dengan suatu barang seni, misalnya<br />

patung, musik, tari-tarian, lukisan atau pertunjukan teater. Paling tidak itu<br />

adalah persepsi di masa lalu, karena lambannya perubahan, sehingga<br />

kestatisan itu mempengaruhi persepsi manusia. Kini, kebudayaan berada<br />

dalam situasi yang berubah, bahkan berubah sangat cepat. Sehingga<br />

karenanya, pengertian orang tentang kebudayaan berubah, yang semula<br />

statis menjadi dinamis.<br />

Kebudayaan juga dipahami sebagai kata kerja, sebagai kegiatan<br />

manusia yang aktif, sebagai manifestasi kehendak manusia yang selalu<br />

mengambil prakarsa. Pengertian ketiga adalah pemahaman kebudayaan<br />

sebagai suatu strategi, yaitu suatu proses perjalanan hidup manusia dari<br />

399

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!