02.07.2013 Views

download

download

download

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

(Mangkunegara, 2001). Konflik juga merupakan perselisihan atau perjuangan<br />

di antara dua pihak (two parties)yang ditandai dengan menunjukkan<br />

permusuhan secara terbuka dan atau mengganggu dengan sengaja<br />

pencapaian tujuan pihak yang menjadi lawannya (Wexley &Yukl, 1988).<br />

Gambar 6.2 di bawah ini adalah salah satu contoh konflik yang<br />

sesuai dengan pendapat di atas, yaitu ketika apa yang diharapkan oleh<br />

suporter persebaya agar kesebelasan kesayangannya menang tidak<br />

terwujud, akibatnya dia melakukan berbagai tindakan penyerangan<br />

kepada siapa saja, termasuk kepada aparat keamanan.<br />

Gambar 6 2 Sekelompok suporter Persebaya sedang bentrok dengan polisi akibat<br />

kesebelasan kesayangannya ditahan imbang oleh Arema<br />

(Sumber: Jawa Pos, 30 Desember 2007).<br />

Pertentangan dikatakan sebagai konflik manakala pertentangan<br />

itu bersifat langsung, yakni ditandai interaksi timbal balik di antara pihakpihak<br />

yang bertentangan. Selain itu, pertentangan itu juga dilakukan atas<br />

dasar kesadaran pada masing-masing pihak bahwa mereka saling berbeda<br />

atau berlawanan (Syaifuddin, dalam Soetopo dan Supriyanto, 2003).<br />

Dalam hubungannya dengan pertentangan sebagai konflik,<br />

Marck, Synder dan Gurr membuat kriteria yang menandai suatu<br />

pertentangan sebagai konflik. Pertama, sebuah konflik harus melibatkan<br />

dua atau lebih pihak di dalamnya; Kedua, pihak-pihak tersebut saling<br />

tarik-menarik dalam aksi-aksi saling memusuhi (mutualy opposing<br />

actions); Ketiga, mereka biasanya cenderung menjalankan perilaku<br />

koersif untuk menghadapi dan menghancurkan “sang musuh”. Keempat,<br />

interaksi pertentangan di antara pihak-pihak itu berada dalam keadaan<br />

yang tegas, karena itu keberadaan peristiwa pertentangan itu dapat<br />

287

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!