25.10.2014 Views

Download (3918Kb)

Download (3918Kb)

Download (3918Kb)

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

9.6 Matriks dalam bentuk Eselon Baris Tereduksi<br />

Suatu matriks dikatakan mempunyai bentuk eselon baris tereduksi jika:<br />

i) Matriks tersebut sudah dalam bentuk eselon baris<br />

ii) Elemen leading coefficient harus mempunyai nilai 1 (selanjutnya disebut leading 1) dan<br />

satu-satunya elemen matriks yang bukan 0 pada kolom yang bersangkutan.<br />

Perlu diketahui bahwa matriks satuan adalah bentuk khusus dari matriks eselon baris<br />

tereduksi<br />

Contoh 9.10<br />

Matriks dalam bentuk eselon tereduksi<br />

Suatu matriks yang belum dalam bentuk eselon baris dapat ditransformasikan kedalam<br />

bentuk matriks eselon tereduksi dengan cara melakukan operasi baris elementer terhadap<br />

matriks tersebut.<br />

9.7 Operasi Baris Elementer<br />

Operasi yang dapat dilakukan terhadap baris dan kolom suatu matriks adalah:<br />

i) Perkalian sembarang baris dengan skalar<br />

ii) Penukaran posisi suatu baris dengan baris tertentu<br />

iii) Penjumlahan antara a) dan b).<br />

Ketiga operasi diatas disebut Operasi Baris Elementer (OBE)<br />

Contoh penggunaan notasi yang digunakan pada operasi baris dan kolom:<br />

i) R 3 2R 3 artinya baris ketiga matriks diganti dengan 2 kali baris ke tiga<br />

ii) R 1 R 2 artinya baris pertama dan kedua saling dipertukarkan.<br />

iii) R 2 R 2 + 3R 3 artinya baris kedua diganti dengan baris kedua ditambah dengan tiga kali<br />

baris ketiga<br />

Contoh 9.11<br />

Lakukan OBE terhadap matriks berikut, sehingga menjadi matriks eselon baris tereduksi.<br />

Penyelesian<br />

Elemen pivot<br />

2 1 -1<br />

A =<br />

5 3 4<br />

4 7 5<br />

Elemen dieliminasi<br />

Langkah pertama<br />

Ubah elemen pivot menjadi 1 dengan cara mengalikan baris pertama dengan 1/2.<br />

179

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!