30.01.2015 Views

KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA (Burgerlijk Wetboek ...

KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA (Burgerlijk Wetboek ...

KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA (Burgerlijk Wetboek ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

erakhir bagi pemegangnya dengan cara seperti yang diatur dalam alinea pertama pasal<br />

ini.<br />

Pasal 546<br />

Besit atas suatu barang bergerak berakhir tanpa dikehendaki pemegangnya:<br />

1. bila barang itu diambil atau dicuri orang lain;<br />

2. bila barang itu hilang dan tidak diketahui di mana barang itu berada.<br />

Pasal 547<br />

Besit atas barang tak bertubuh berakhir bagi pemegangnya, bila orang lain selama satu tahun<br />

menikmatinya tanpa gangguan apa pun.<br />

BAGIAN 3<br />

Hak-hak yang Timbul karena Besit<br />

Pasal 548<br />

Besit dengan itikad baik memberi hak atas suatu barang kepada pemegangnya:<br />

1. untuk dianggap sebagai pemilik barang untuk sementara, sampai saat barang itu dituntut<br />

kembali di muka Hakim;<br />

2. untuk dapat memperoleh hak milik atas barang itu karena lewat waktu;<br />

3. untuk menikmati segala hasilnya sampai saat barang itu dituntut kembali di muka hakim;<br />

4. untuk mempertahankan besitnya bila ia digangu dalam memegangnya, atau dipulihkan<br />

kembali besitnya bila ía kehilangan besitnya itu.<br />

Pasal 549<br />

Besit dengan itikad buruk memberi hak kepada pemegangnya atas suatu barang:<br />

1. untuk dianggap sebagai pemilik barang itu untuk sementara, sampai saat barang itu<br />

dituntut kembali di muka Hakim;<br />

2. untuk menikmati segala hasil dari barang itu, tetapi berkewajiban untuk<br />

mengembalikannya kepada yang berhak;<br />

3. untuk dipertahankan dan dipulihkan besitnya seperti disebutkan dalam nomor 4º pasal<br />

yang lalu.<br />

Pasal 550<br />

Tuntutan untuk mempertahankan besit boleh diajukan di muka Hakim, bila seseorang<br />

terganggu dalam memegang besitnya atas sebidang tanah atau pekarangan, sebuah rumah atau<br />

gedung, suatu hak kebendaan atau barang bergerak pada umumnya.<br />

Pasal 551<br />

Tuntutan seperti itu juga boleh diajukan sekalipun besit itu diperoleh dari seseorang yang tidak<br />

cakap menurut hukum untuk memindahtangankan barang tersebut.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!