11.07.2015 Views

Jalan Sufi

Jalan Sufi

Jalan Sufi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Hal. 127 of 215Ia berkata, "Seekor anjing. Suatu hari aku melihatnya hampir mati kehausan, berdiri ditepi air. Setiap kali melihat bayangannya di air, ia ketakutan dan mundur, karenadikiranya itu anjing lain. Akhirnya, karena sangat membutuhkan, ia mengusir rasatakutnya dan melompat ke air; dan 'anjing lain' itu pun lenyap."Anjing tersebut menemukan bahwa rintangan, yang ternyata dirinya sendiri, penghalangantara dirinya dan apa yang ia cari, mencair."Dalam cara yang sama, rintanganku sendiri lenyap, ketika aku tahu bahwa itu adalah apayang kuambil sebagai milikku sendiri. Dan jalanku pertama kali ditunjukkan padakumelalui perilaku seekor anjing."PERAGAAN LATIHANSuatu hari, orang yang jahat mengundang Osman al-Hiri untuk makan bersamanya.Ketika Syeikh datang, orang tersebut mengusirnya. Tetapi ketika sudah pergi beberapalangkah, ia memanggilnya kembali.Hal ini terjadi lebih dari tigapuluh kali, sampai orang lain, tidak sabar melihat kesabarandan kelembutan sang <strong>Sufi</strong>, segera berlutut mohon ampun."Engkau tidak mengerti," ujar al-Hiri, "Apa yang kulakukan tidak lebih dari yangdilakukan anjing terlatih. Kalau engkau memanggilnya, ia datang; ketika engkaumengusirnya, ia pergi. Perilaku ini bukan ciri <strong>Sufi</strong>, dan tidak sulit dilakukan oleh siapapun."APA YANG DIUCAPKAN SETANPada suatu ketika terdapatlah seorang darwis. Saat duduk merenung, ia memperhatikanbahwa terdapat semacam setan di dekatnya.Si darwis berkata, "Mengapa engkau duduk di sana, tidak berbuat jahat?"Setan mendongakkan kepala dengan letih, "Sejak para ahli dan calon guru di tarekatsemakin bertambah, tidak ada lagi yang dapat kulakukan."EMPAT SYEIKH DAN KHALIFAHKhalifah Manshur memutuskan untuk mengangkat salah satu dari empat Syeikh <strong>Sufi</strong>Agung, menjadi Hakim Agung di Kerajaan. Mereka dipanggil ke Istana -- Abu Hanifah,Sufyan ats-Tsauri, Misar dan Syuraih -- tetapi di jalanan mereka sudah membuat rencana.Abu Hanifah, salah seorang dari Empat Doktor Utama Ilmu Hukum, sebagaimana diasekarang disebut, berkata: "Aku akan lari dari kedudukan tersebut dengan pengelakan.Misar akan berpura-pura gila. Sufyan akan melarikan diri; dan aku perhitungkan bahwaSyuraih yang akan menjadi Hakim."

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!