11.07.2015 Views

Jalan Sufi

Jalan Sufi

Jalan Sufi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Hal. 212 of 215Pertanyaan 10: Kaum <strong>Sufi</strong> menggunakan simbol-simbol dan menganjurkan gagasangagasanyang bertentangan dengan persyaratan-persyaratan sosial yang sudah mapan, danasing untuk suatu susunan pernyataan pemikiran yang secara umum digunakan untuksesuatu yang lebih tinggi. Mereka berbicara tentang kekasih, gelas anggur dansebagainya. Bagaimana hal ini dapat dipahami?Jawaban: Bagi kaum <strong>Sufi</strong>, agama seperti yang dipahami orang biasa adalah suatu yangmentah, eksternal. Simbol-simbol mereka menunjukkan keadaan tertentu. Mereka berhakmenggunakan simbol "Allah" untuk sesuatu yang sama sekali tidak diketahui siapa pun,terpisah dari ilusi yang disebabkan oleh emosi.Pertanyaan 11: Bagaimana al-Qur'an dapat menjadi alis sang kekasih (hal yang utama)?Jawaban: Bagaimana al-Qur'an menjadi tanda yang dibuat dari karbon dan getah di atassecarik kertas, dengan menggunakan kayu dari rawa?Pertanyaan 12: Para Darwis mengatakan bahwa mereka melihat Tuhan. Bagaimanamungkin?Jawaban: Itu bukan kebenaran secara harfiah; namun merupakan perlambang suatukeadaan tertentu.Pertanyaan 13: Tidak dapatkah suatu individu dilihat melalui lahiriahnya ataumanifestasinya?Jawaban: Bukan suatu individu; hanya eksternal dan manifestasinya yang terlihat. Ketikaengkau melihat seseorang menghampiri dirimu, mungkin engkau berkata, "Aku bertemuZaid"; tetapi engkau hanya dapat melihat apa yang dapat engkau lihat dari lahiriah dansuperficial Zaid.Pertanyaan 14: Menurut keyakinan ummat Muslim, merupakan penghinaan terhadapTuhan karena kaum darwis mengatakan, "Kami tidak takut Neraka, atau mendambakanSurga."Jawaban: Mereka tidak bermaksud demikian. Maksud mereka, bahwa ketakutan dandambaan bukan jalan di mana manusia harus dilatih.Pertanyaan 15: Engkau sebutkan bahwa tidak ada kontradiksi antara perilaku eksternalatau keyakinan dan persepsi batiniah kaum <strong>Sufi</strong>. Bila demikian, mengapa kaum <strong>Sufi</strong>bersikeras terhadap hal-hal tertentu dari orang lain?Jawaban: Penyelubungan tersebut bukannya menentang tingkah laku yang baik, tetapimenentang pemahaman biasa. Sebagian besar sarjana yang diunggulkan tidak dapatmemahami apa yang tidak ia alami, oleh karena itu tersembunyi darinya.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!