11.07.2015 Views

Jalan Sufi

Jalan Sufi

Jalan Sufi

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Hal. 61 of 215MENYIMPANG DARI JALAN BENARSiapa pun yang menyimpang dari peraturan <strong>Sufi</strong>, tidak akan memperoleh sesuatu yangbermanfaat; kendati ia mempunyai nama baik di mata masyarakat yang menggema(hingga) ke firdaus.5. SA'DI ASY SYIRAZISulit menemukan kata-kata yang tepat untuk menggambarkan pencapaian Sa'di, penulisklasik abad ketigabelas. Para kritikus Barat kagum bahwa Sa'di dapat menulis dua karyaklasik yang luar biasa, The Orchard (Bustan) dan The Rose Garden (Gulistan) dalamjangka waktu dua atau tiga tahun. Dua karya utama ini, sangat dikenal oleh setiap orangPersia dan dihargai sebagai prestasi tertinggi, karena kekayaan materi dan keindahansyair yang nyaris sulit dicari tandingnya. Sa'di seorang yang tiada memiliki apa pun,hampir sepanjang hidupnya mengembara. Ia dididik oleh guru <strong>Sufi</strong>, Gilani (al-Jilani) danSuhrawardi.Dalam buku The Rose Garden, Sa'di menyempurnakan tulisannya (tetap tidak dapatditerjemahkan dalam berbagai bahasa Barat) dengan bahasa dan struktur sederhana yangdigunakan sebagai buku pegangan utama murid-murid Persia, dan seolah hanyamengandung cerita-cerita dan aforisme moral. Sementara itu, pada saat yang sama hal itudiakui oleh sebagian besar kaum <strong>Sufi</strong> masyhur, sebagai pengetahuan <strong>Sufi</strong>stik palingdalam yang dapat ditulis.Keheranan atas pencapaian ini, ketika seseorang melihat tingkat-tingkat yang berbedadari materi tersebut tersambung satu sama lain, tidak dapat diungkapkan.Dua buku ini tidak hanya mengandung kutipan-kutipan, peribahasa, praktek kebijakan,dan pernyataan pemikiran; tetapi ditulis dengan cara yang dapat diterima oleh merekayang dibutakan oleh kefanatikan agama. Dengan cara ini Sa'di menerima, membentukdan meneruskan pemahaman <strong>Sufi</strong>. Pilihannya terhadap bentuk literatur klasik,memastikan pemeliharaan dan pengkomunikasian pesan-pesannya sepanjang masa;karena tidak seorang pun dapat memisahkan Sa'di dari literatur Persia, dan karena itu<strong>Sufi</strong>sme terlindungi dengan cara ini.Karya-karya berikut adalah tulisan terjemahan, untuk menunjukkan bagaimanamudahnya bagi pembaca awam.Mencabut bulu ketidakpedulian dari telinga orang yang sadar, Agar kearifan orang matidapat menjangkau telingamu.PINTUOrang yang tidak beruntung adalah orang

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!