11.07.2015 Views

Jalan Sufi

Jalan Sufi

Jalan Sufi

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Hal. 189 of 215RAJAH GAMBAR SINGAPada suatu ketika ada seorang laki-laki yang menginginkan rajah gambar singa dipunggungnya. Dia segera pergi ke tukang rajah dan menyatakan apa keinginannya.Tetapi segera setelah merasakan beberapa tusukan (jarum) pertama, laki-laki itu mulaimengerang dan merintih: "Engkau mau membunuhku! Bagian singa mana yang sedangkau buat?!""Aku baru mengerjakan ekornya sekarang.""Maka, biar kita hapus saja ekornya!" teriaknya. Maka sang seniman mulai lagi. Danlagi-lagi si pasien tidak tahan merasakan tusukan. "Bagian mana lagi, kali ini?" teriaknya,"karena aku tak tahan merasakan sakitnya.""Kali ini," kata sang seniman, "adalah telinga singa.""Biar kita miliki gambar singa tanpa satu telinga," katanya dengan terengah-engah."Maka sang pembuat rajah mencoba lagi. Tidak berapa lama setelah jarum menusukkulitnya, ia menggeliat lagi, "Bagian singa yang mana lagi, kali ini?""Ini adalah bagian perut singa," kata sang seniman dengan lemah."Aku tidak mau seekor singa dengan perut!" teriak laki-laki tersebut.Dengan perasaan jengkel dan putus asa, sang seniman pembuat rajah berdiri, sebentar.Kemudian dia membuang jarumnya dan berteriak, "Seekor singa tanpa kepala, tanpaekor; tanpa lambung? Siapa yang dapat menggambar demikian? Bahkan Tuhan puntidak!"ORANG SUCI DAN ESENSIOrang suci berada di bawah kekuasaan Esensinya:Seorang pemuja yang taat, tetapi di <strong>Jalan</strong> Esensi.Karyanya sampai pada tujuannya.Ketika permulaannya tiba, lagi tiba di ujungnya.PERUBAHAN SECARA PERLAHAN(Ar-Rumi)(Syabistari)Pertama-tama dia mewarisi dunia lembam. Dari unsur mineral ia berkembang, menjadialam tumbuh-tumbuhan. Bertahun-tahun ia hidup demikian. Kemudian ia berlalu kedalam suatu keadaan sebagaimana binatang, masih belum kehilangan ingatan terhadap

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!