11.07.2015 Views

Jalan Sufi

Jalan Sufi

Jalan Sufi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Hal. 89 of 215Kegiatannya, seperti seorang seniman, mengurangi ilustrasi tersebut.TENTANG MUSIKMereka tahu kalau kita mendengar musik, dan kita merasakan sesuatu yang tersembunyidi dalamnya.Maka mereka bermain musik dan memasukkan diri mereka sendiri pada 'keadaan'.Tahu bahwa setiap pembelajaran harus memiliki semua persyaratannya, bukan sekadarmusik, pemikiran, konsentrasi.Ingat:Kesia-siaan adalah perahan susu yang luar biasaDari seekor sapi yang menendang embernya.(Hadrat Mu'inuddin Chisyti)BAGAIMANA MANUSIA MENINGKATKAN DIRINYA?Ada dua hal: baik dan sesuatu yang harus menjadi baik realitas dan realitas semu. AdaTuhan dan manusia.Jika manusia mencari Kebenaran, ia harus memenuhi syarat untuk menerima kebenaran.Ia tidak mengetahui ini. Akibatnya, meyakini keberadaan Kebenaran, ia beranggapandirinya mampu menerimanya. Ini tidak berkaitan dengan pengalaman, tetapi melanjutkankeyakinan.Setelah giliranku, misalnya, orang akan terus menggunakan bagian-bagian dari apa yangsudah biasa dianggap sebagai alat berhubungan dengan kebenaran, menggunakannyaseperti mantera atau jimat, untuk membuka gerbang. Mereka akan bermain danmendengar musik, merenungkan tokoh tertulis, berkumpul bersama, sederhana karenasudah melihat hal-hal ini berlangsung.Tetapi seninya ada di dalam penyatuan unsur yang benar, yang membantu manusiamenjadi layak atas hubungannya dengan Kebenaran sejati, bukan peniruan yang takberarti.Ingatlah selalu bahwa ilmu (ilm) untuk mempengaruhi jembatan antara sisi luar dan sisidalam, jarang sekali dan diturunkan hanya kepada sedikit orang. Tidak dapat dihindari,akan banyak sekali orang lebih suka meyakinkan diri sendiri yang pada kenyataannyakurang berpengalaman, daripada menemukan pemberi intisarinya.(Hadrat Mu'inuddin Chisyti)

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!