18.01.2018 Views

Novel_Bingkai Batas

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

sedang mengalami dialektis emosi dalam berhubungan,<br />

saling mempengaruhi menuju kedewasaan yang berujung<br />

pada keutuhan keperibadian.<br />

“Ini proses bercinta kami.” Kata Dewa<br />

“Untuk menghindari mu, ternyata sembunyi saja<br />

tidak cukup letih jika terus berkejar-kejaran seperti ini”<br />

lanjutnya dan laluku peluk dia dalam-dalam.<br />

“Itu karena kita menyamarkan luka masing-masing<br />

lalu saling menutupi kesedihan, menutupi realitas dan<br />

mimpi,” Jawabku. Dan dengan beberapa puisi yang tak<br />

pernah dibukukan, sebab yang kita yakini, puisi itu<br />

takkan pernah mati dan selalu menjadi spasi dalam<br />

iringan setiap kata-kata” Intonasi dan hatikupun bergetar.<br />

“Kita,” lanjutku. Berhenti sebentar untuk<br />

mengontrol getaran suaraku<br />

“Kita, harus menentukan alternatif yang harus<br />

diambil, regresi atau progresi, untuk kembali ke<br />

eksistensi pola bercinta. Ini kebiasaanku berteori ketika<br />

berbicara dan berdiskusi dengan Dewa. Kami satu tim<br />

cerdas cermat di SD kami. Dan beberapa kali memenangi<br />

cerdas cermt di tingkat Kecamatan. Dia jago hapalan dan<br />

aku menguasai pelajaran hutungan.<br />

113

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!